Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Andrian Nirmansyah, author
ABSTRAK
Pendekatan belajar adalah kecenderungan strategi yang digunakan siswa dalam
kegiatan belajarnya untuk mencapai hasil belajar. Kepribadian tipe D adalah
kecenderungan individu untuk secara terus menerus mengalami emosi negatif dan
menghindari ekspresi diri ketika berada dalam interaksi sosial.
Penelitian ini dilakukan untuk melihat hubungan antara tipe pendekatan belajar
dengan kepribadian tipe D. Sebanyak 50 orang pelajar...
2012
S-Pdf
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library