Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 155 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Mokodongan, Renny Septiani, author
ABSTRAK
Lipase (Triasilgliserol asilhidrolase, E.C. 3.1.1.3) merupakan produk bioteknologi yang berkembang pesat dewasa ini karena memiliki nilai komersial yang tinggi. Selain mengkatalisa hidrolisis lemak dan minyak menjadi gliserol dan asam lemak, lipase juga dapat digunakan sebagai katalis reaksi esterifikasi dan transesterifikasi. pH dan suhu optimum lipase adalah 8,0 dan 45 oC...
Universitas Indonesia, 2013
T35780
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yattie H. Boediharnowo, author
ABSTRAK Minyak goreng merupakan salah satu dari kebutuhan pokok penduduk Indonesia, yang komponen utamanya berupa trigiiserida dan banyak mengandung asam lemak tidak jenuh. Pada proses menggoreng dengan adanya udara dan pengaruh temperatur yang relatif tinggi, minyak tersebut mudah mengalami oksidasi termal. Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari pengaruh oksidasi termal terhadap perubahan sifat...
Depok: Universitas Indonesia, 1998
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Lin Marlina, author
ABSTRAK
Minyak goreng sebagai salah satu komponen pangan yang sering dikonsumsi, ternyata selama proses penggorengan mudah mengalami oksidasi termal. Peneiitian ini bertujuan mengamati pengaruh oksidasi termal terhadap perubahan sifat fisiko-kimia minyak dan fraksi-fraksinya, perubahan komposisi asam lemak dan aktivitas mutagenic. Penelitian dilakukan dengan memanaskan 4 jenis minyak goreng, yaitu minyak jagung, minyak...
1996
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Irwan Kurniawan, author
ABSTRAK
Sambiloto atau Andrographis paniculata merupakan tumbuhan yang secara tradisonal banyak digunakan sebagai obat penurun panas, diabetes, anti rematik, sakit kuning dan obat peluntur setelah melahirkan. Kandungan kimia dari sambiloto yang telah diketahui adalah andrografolid, neo-andrografolid, andrografisid, andrograpanin, andropanosid serta andrografidin. Andrografolid dan neo-andrografolid merupakan komponen utama tanaman sambiloto yang mempunyai...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 1999
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
cover
cover
cover
Hayyu Indrianingrum, author
Ester sukrosa merupakan senyawa yang memiliki struktur mirip dengan lemak alami namun tidak dapat dicerna dan tidak dapat diabsorpsi tubuh. Ester sukrosa dengan derajat substitusi rendah dapat digunakan sebagai emulsifier. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan ester sukrosa melalui reaksi esterifikasi antara sukrosa dengan asam lemak hasil hidrolisis minyak kelapa dengan...
Depok: Universitas Indonesia, 2013
S45039
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sjuaib Madjid, author
Telah dilakukan penelitian Optimasi Kadar Minyak Sereh dan Minyak Salam Sebagai Antioksidan Minyak Goreng. Minyak goreng yang digunakan didalam penelitian ini adalah minyak kelapa sawit dan minyak kelapa. Optimasi dilakukan dengan cara menambahkan kadar tertentu minyak sereh dan minyak salam kedalam minyak kelapa sawit dan minyak kelapa, lalu dipanaskan masing-masing...
Depok: Universitas Indonesia, 1998
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Nanik Sugiharni, author
Aplikasi lipase telah digunakan secara luas sebagai katalis pada bidang bioteknologi. Akan tetapi harga enzim lipase murni sangat mahal. Untuk menekan tingginya biaya tersebut, maka lipase bisa didapatkan dari mikroba lokal yang secara spesifik mampu mensekresikan enzim tersebut. Penelitian sebelumnya, menunjukkan bahwa produksi lipase dapat diperoleh dari Pseudomonas fluorescens dalam...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2010
S29773
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>