Ditemukan 304 dokumen yang sesuai dengan query
Fourry Handoko, author
Perkembangan teknologi dan ketatnya persaingan memaksa kelompok manufaktur untuk menilai kembali kondisi internal dan eksternalnya. Perhitungan tersebut diarahkan pada kondisi teknologinya (internal) dan kondisi peluang serta ancaman (eksternal).
Oleh karena itu diperlukan perhitungan yang mampu mendapatkan gambaran keduanya, sehingga digunakan Technology Content Analysis dan SWOT Analysis karena keduanya dapat saling melengkapi...
Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2000
T2903
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Muhammad Shodiq, author
Menghadapi era globalisasi dan liberalisasi perdagangan yang mengarah pada pembentukan pasar bebas bersama dunia menuntut standardisasi produk sebagaimana ditetapkan WTO. Dalam kondisi seperti ini hanya produk dan jasa bermutulah yang akan memenangkan persaingan dan mempertahankan posisinya di pasar.
Total Productive Maintenance (TPM) bermaksud untuk menciptakan kepuasan konsumen dan kepuasan karyawan. Sasaran...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2002
T7504
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Sarifudin, author
Telah dilakukan kajian secara kritis tentang konsep jaminan sosial yang diselenggarakan di Indonesia dengan membandingkan jaminan sosial di beberapa negara maju dan berkembang. Kemudian dilakukan telaah terhadap kondisi perusahaan PT Jamsostek dalam bentuk konsep maupun operasionalnya. Hal ini disesuaikan dengan kebutuhan negara Indonesia untuk mencapai masyarakat yang adil dan makmur...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2000
T7961
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Godam Pariyanto, author
Perusahaan di dalam mengambil keputusan untuk bisnis, harus melihat kepada aspek keuangan, marketing dan kemampuan sarana fasilitas yang tersedia. Seperti halnya Depot Solo sebagai salah satu profit centre Pertamina Unit PPDN N Semarang, saat ini dirasakan belum diberdayakan dan dimanfaatkan sesuai kemampuannya.
Berdasarkan perhitungan dan analisa SWOT Pertamina Depot Solo terhadap...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2000
T5854
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Damar Sathya S., author
Konsep pemasaran yang diteliti dalam penelitian ini adalah konsep strategi, taktik dan nilai pemasaran. Strategi disini meliputi segmentasi, targeting dan positioning, sedangkan taktik meliputi differensiasi produk, bauran pemasaran (4P), yang meliputi product, price, place, dan promotion, dan metode penjualan produk. Sedangkan nilai pemasaran meliputi konsep brand, services, dan proses. Usaha...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2000
T8020
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Tatang Sabaruddin, author
Analisa strategi manajemen pengusahaan pertambangan mineral dalam pelaksanaan otonomi daerah di Kabupaten Musi Rawas" ini, merupakan satu kajian manajemen strategi terhadap Dinas Pertambangan dan Energi yang dibentuk berdasarkan Perda No 2 Tahun 2001 sebagai unit pelaksana teknis Pemerintah Kabupaten dalam menyusun strategi dan peraturan daerahnya guna melaksanakan otonomi daerah kegiatan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2002
T 8527
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Talahatu, Marcus Alberth, author
Dalam menyangsong era perdagangan bebas tahun 2003 serta sejalan dengan kebijakan pemerintah mengenai otonomi daerah, maka seluruh sumber daya yang ada harus dipersiapkan dengan sebaik-baiknya. Tidak terkecuali sentra ekonomi kawasan pesisir pantai yang selama ini lambat berkembang dibandingkan dengan sentra-sentra produksi lainnya. Selain itu wilayah Indonesia yang sebagian besar terdiri...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2003
T9390
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Yenny Widianty R.W., author
Dalam era global dimana dunia bisnis makin kompetitif, maka selain akan bersaing dalam hal kualitas produk dan pelayanan, untuk tetap eksis dan memenangkan persaingan, setiap peiaku bisnis dituntut untuk selalu meningkatkan efisiensi dengan mereduksi berbagai pemborosan yang terjadi. Parameter yang biasa digunakan untuk mengukur aspek efisiensi dengan tetap memperhatikan aspek...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2001
T10128
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Eko Hariadi, author
ABSTRAK
Indonesia mulai mengekspor LNG sejak tahun 1977 dan akan tetap memimpin sebagi eksportir LNG di dunia di tahun-tahun mendatang. Penerimaan dari ekspor LNG ini telah banyak membantu pembangunan di Indonesia untuk mensejahterakan kehidupan rakyat sesuai dengan UUD 1945 pass! 33. Dengan semakin banyaknya eksporter LNG baru dan terus berkembang, kompetisi...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1998
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Djudju Djumena, author
ABSTRAK
Beberapa proyek pembangunan kilang LNG di Indonsia telah berjalan baik dan telah menghasilkan devisa bagi negara yang tidak sedikit nilainya.
Proyek-proyek tersebut terdiri dari grass root project (pendirian kilang LNG baru) dan ada pula extension project untuk peningkatan kapasitas kilang yang ada. Mayoritas proyek telah dibiayai dengan pinjaman dana...
1998
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library