::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 304 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Wachyu Sulistiadi, author
ABSTRAK Berbagai pengaruh dan perubahan yang terjadi dalam dunia perumahsakitan mengakibatkan industri jasa rumah sakit sudah mulai memperhatikan manajemen keuangan agar tetap bertahan, berlangsung terus dan terjadi peningkatan pelayanan. Salah satu upayanya adalah analisis biaya satuan yang kemudian dijadikan faktor utama dalam penetapan tarif yang wajar dan rasional. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasikan...
Depok: Universitas Indonesia, 1997
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Rika Fiola, author
ABSTRACT
Berbagai penelitian terhadap faktor-faktor yang menentukan return dan resiko telah banyak dilakukan. Capital Asset Pricing Model yang dikembangkan oleh Sharpe (1964), Lintner (1965) dan Black (1972) telah lama membentuk cara pikir para praktisi dan akademisi tentang return dan resiko. CAPM menjelaskan bahwa return yang diharapkan dari suatu sekuritas merupakan suatu fungsi yang positif dan...
2002
T1892
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Anggit Laras Ardindra, author
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh perubahan modal kerja terhadap nilai perusahaan pada perusahaan yang mengalami kendala keuangan dan perusahaan yang tidak mengalami kendala keuangan yang termasuk pada Industri Barang Konsumsi yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia periode 2011 – 2015. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 64 perusahaan....
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2016
S63211
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Georges, Walter, author
New York: Quorum Books , 1987
657.42 GEO a
Buku Teks  Universitas Indonesia Library
cover
Iftitah Putri Haditia, author
Most of air cargo carriers in Indonesia domestic market are using single pricing strategy and not considering booking time for space pricing. It could be a challenge to optimize the revenue of air cargo carriers. This research aims to optimize air cargo revenue using dynamic pricing strategy by considering different...
Depok: Fakultas Eknonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2019
T54051
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Selna Kholida, author
[Model Black-Scholes merupakan model pertama penentuan harga opsi. Terdapat asumsi-asumsi yang harus dipenuhi pada model Black-Scholes, salah satunya volatilitas yang konstan. Karena asumsi tersebut, maka nilai implied volatility berdasarkan model Black-Scholes akan sama untuk setiap harga opsi. Implied volatilty dipengaruhi oleh harga strike dan waktu jatuh tempo. Namun, pada skripsi...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2014
S57907
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yora Astra Fortuna, author
Sejak dari awal kemunculannya Perusahaan aplikasi ojek online, yaitu Gojek dan Grab telah memberikan harga yang sangat murah kepada pengguna ojek online, namun sejak dikeluarkannya Peraturan Menteri Perhubungan Republik Indonesia Nomor PM 12 Tahun 2019 tentang Perlindungan Keselamatan Pengguna Sepeda Motor yang Digunakan Untuk Kepentingan Masyarakat, yang kemudian diikuti dengan...
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia , 2020
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Annisa Irianti Dwiandari, author
Saat ini permasalahan mengenai transfer pricing telah menyita perhatian dunia. Salah satu transaksi yang dijelaskan secara lebih spesifik di dalam OECD Guidelines adalah transaksi atas harta tidak berwujud karena harta tidak berwujud seringkali sulit untuk membuktikan kebenarannya. Kemudian, salah satu jenis harta tidak berwujud yang sering menjadi objek sengketa pajak...
Depok: Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Muhammad Luqman Nurhakim, author
Penelitian ini mengkaji determinan struktur modal perusahaan syariah dan nonsyariah Indonesia. Penelitian menggunakan indeks ketidakpastian yang lebih luas dan komprehensif dengan economic policy uncertainty (EPU) yaitu world uncertainty index (WUI). Penelitian ini mengambil hasil dari model data panel statis yang memungkinkan terjadinya interaksi antara indeks ketidakpastian dan karakteristik perusahaan. Temuan penelitian mengungkapkan bahwa...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2021
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Agus Setiawan, author
Tarif dinamis saat ini telah menjadi tren di negara-negara maju khususnya di bidang ketenagalistrikan. Tarif tetap (flat tariff) pada konsumen listrik menyebabkan kurang optimalnya biaya penyediaan listrik. Di Indonesia kelompok konsumen tertinggi kedua setelah industri adalah rumah tangga yaitu sebesar 37,6 % dari konsumsi total energi listrik. Sehingga secara alamiah...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2019
T52632
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library