::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 375 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Dwinanda Rendy Friadi, author
Masyarakat desa di Kabupaten Batang, Jawa Tengah menolak kehadiran PT Bhimasena Power Indonesia dalam membangun proyek Pembangkit Listrik Tenaga Uap PLTU Jawa Tengah. Proyek pembangkit listrik ini merupakan upaya Pemerintah dalam memenuhi kebutuhan energi nasional. Penolakan tersebut terjadi akibat informasi dampak negatif yang akan terjadi jika pembangunan PLTU ini dilaksanakan...
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2018
T49084
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Angel Gabriella, author
CSR yang diwajibkan oleh Pemerintah Republik Indonesia sejak 2012, memiliki dampak tidak hanya terhadap lingkungan, tetapi juga terhadap branding. Dalam branding, dikenal istilah eco-branding yang mengacu pada pembentukan reputasi baik dengan menggunakan frasa bernada ramah lingkungan. Danone-AQUA sebagai salah satu perusahaan air minum dalam kemasan (AMDK) yang menggunakan plastik sebagai...
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2022
MK-pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja  Universitas Indonesia Library
cover
Marthia Mulia Asri, author
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji kerangka audit sosial pada internal audit sebagai alat untuk mengukur tingkat keberhasilan kinerja bantuan social responsibility yang diterapkan pada program bina lingkungan dengan ketentuan dan metode audit yang berlaku di internal audit dan aturan regulasi yang berlaku. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dan juga...
Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Putri Dianita Ruswaldi, author
Penelitian ini bertujuan untuk menggali hubungan program CSR terhadap perilaku konsumen dalam menyikapi komunikasi isu kanker payudara, dengan mengambil studi kasus Breast Cancer Campaign yang dilakukan oleh Estee Lauder Indonesia di Jakarta pada Oktober 2013 silam. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara keseluruhan program CSR Breast Cancer Campaign yang dilakukan oleh...
Jakarta: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2014
T42328
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yulia Anggraini, author
[ABSTRAK
Tesis ini membahas mengenai pelaksanaan pembentukan koperasi sebagai wadah mitra binaan dalam Program Kamitraan tanggung jawab sosial perusahaan (CSR) PT. Krakatau Steel. Dengan pendekatan kualitatif, pengumpulan data melalui studi literatur, wawancara dan observasi serta penarikan informan dengan purposif sampling. Hasil penelitian ini menggambarkan CSR PT. Krakatau Steel dalam Program Kemitraan memberikan saran kepada mitra binaannya...
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2014
T43121
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Anadia Syifa Ul Af Idah Fahmiyati, author
Good Corporate Governance (GCG) merupakan prinsip yang mengendalikan perusahaan agar mencapai keseimbangan antara kekuatan serta kewenangan perusahaan dalam memberikan pertanggungjawabannya kepada para shareholders dan stakeholders. Empat prinsip GCG yang dijadikan pedoman, yaitu Responsibility (Pertanggungjawaban), Accountability (Akuntabilitas), Fairness (Keadilan), dan Transparancy (Transparansi). Dalam upaya pelaksanaan prinsip responsibility dari GCG tersebut, PT....
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2016
MK-Pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja  Universitas Indonesia Library
cover
Tisna Surya Adi Prenanto, author
Penelitian ini membahas pelaksanaan program Corporate Social Responsibility oleh PT. Indonesia Power beserta faktor-faktor pendukung dan penghambatnya. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian studi kasus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara substantif, program memenuhi unsur pemberdayaan yang menuju pengkondisian untuk kesejahteraan sosial. Namun dengan derajat partisipasi yang masih berada...
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2014
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Alvian Irfanda Arifin, author
Internasionalisasi perusahaan dari negara berkembang ke negara maju datang dengan tantangan persepsi yang lebih rendah pada produk dan layanan terkemuka dari negara asal mereka. Studi ini mengungkapkan bahwa CSR dapat menjadi alat yang membantu internasionalisasi perusahaan negara berkembang dengan lebih memahami efek adopsi CSR pada niat beli dengan efek mediasi...
Depok: Fakultas Ekonomi dan BIsnis Universitas Indonesia, 2022
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Alivia Rayneta Yuniar, author
Studi evaluasi ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan mengukur valuasi dampak sosial program pemberdayaan CSR Bakti Sehat United Tractors dalam upaya meningkatkan capacity building menggunakan analisis Social Return on Investment (SROI). Studi sebelumnya memperlihatkan tantangan program pemberdayaan yang dianggap kurang mampu memperlihatkan manfaat terukur secara ekonomi. Padahal ada kebutuhan perusahaan untuk...
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2021
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Melianah, author
Masalah lingkungan telah menjadi isu yang mengarah pada manajemen keberlanjutan. Industri layanan kesehatan, salah satunya rumah sakit, merupakan industri yang menggunakan sumber energi secara terus menerus dan menghasilkan limbah yang rentan menggangu lingkungan. Oleh karena itu, rumah sakit perlu mengambil berbagai upaya perlindungan lingkungan dan mengembangkan strategi ramah lingkungan seperti...
Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2023
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library