::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 683 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Yossi Anandia Putri, author
Penelitian ini bertujuan untuk menghitung efisiensi teknis serta menganalisis pengaruh bahan baku impor terhadap efisiensi di industri pengalengan ikan Indonesa periode 2000-2013. Estimasi untuk menghitung nilai efisiensi menggunakan metode Stochastic Frontier Analysis (SFA) dan menghasilkan bahwa rata-rata efisiensi di Industri pengalengan ikan Indonesia tahun 2000 - 2013 sebesar 86 %....
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2016
S64576
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Anggoro Ajiputra, author
Material bangunan yang berkelanjutan adalah material yang dapat digunakan untuk membangun bangunan serta memenuhi kriteria keberlanjutan dalam konsep green architecture. Keberlanjutan dari suatu material bangunan dapat diukur dari green features pada siklus hidup material bangunan. Sejalan dengan perkembangan arsitektur interior, material bangunan dituntut untuk dapat memenuhi kriteria keberlanjutan. Saat ini,...
Depok: Universitas Indonesia, 2017
S68535
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Moetia Desshinta Maharani, author
ABSTRAK
Proses produksi semen di Indocement Tunggal Prakarsa menggunakan bahan bakar alternatif yang terdiri dari biomass, RDF, dan limbah B3. Logam berat yang hilang dalam proses pembakaran tersebut yaitu Pb, Cd, Co, Cr, Cu dan Ni secara berturut-turut adalah sebesar78,65 , 50 , 63 , 50 , 43,93 , dan 27...
2017
S69298
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Rangga Esaputra, author
ABSTRACT
Latar belakang penelitian ini berasal dari keinginan The Japan Foundation untuk mengaplikasikan Marugoto ke seluruh lembaga pembelajaran bahasa Jepang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kecocokan buku ajar Marugoto di Program Studi Jepang, Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya, Universitas Indonesia jika dibandingkan dengan Minna no Nihongo dalam pembelajaran bahasa Jepang. Penelitian ini...
2017
S68747
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yanlinastuti, author
Paduan AIMg2 sebagai bahan struktur cladding berfungsi untuk mengungkung bahan bakar nuklir. Telah dilakukan penentuan laju korosi paduan AIMg2 dalam medium air demineralisasi pendingin primer reaktor serba guna GA Siwabessy (RSG-GAS) dengan parameter uji varian suhu dan waktu prmanasan dalam air demineralisasi berasal dari reaktor serba guna BATAN Serpong Trangerang...
Tangerang: Badan Tenaga Nuklir Nasional (BATAN), 2017
621 PIN :18 (2017)
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Emirza Rachmansyah, author

Indonesia sebagai salah satu negara berkembang di dunia memiliki permasalahan terkait sampah yaitu timbulan sampah yang terus meningkat dan kepedulian masyarakat yang masih rendah terkait pengelolaan sampah. Penerapan Waste to Energy dapat mengatasi permasalahan dari sampah dikarenakan dapat mengurangi timbulan sampah yang dibuang ke TPA. Tujuan dari penelitian ini yaitu...

2019
T53181
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Setyo Adhi Nugroho, author
PT. Dahana (Persero) adalah badan usaha milik negara industri strategis yang bergerak di bidang bahan berenergi tinggi dengan menghasilkan bahan peledak berupa dinamit untuk kebutuhan komersial dan militer. Tulisan ini mejelaskan mengenai PT. Dahana (Persero) serta peranannya dalam mendukung Badan Pengelola Industri Strategis (BPIS) pada program peroketan dan program pembuatan...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2020
MK-Pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja  Universitas Indonesia Library
cover
Abdurachman, author
Depok: UI Publishing, 2020
633.851 ABD e
Buku Teks  Universitas Indonesia Library
cover
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover