::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 67 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Cagar Alam (CA) Keling II/III merupakan salah satu cagar alam di Jawa Tengah yang mengalami gangguan akibat pemanfaatan masyarakat sekitar, sehingga kawasan tersebut tidak berfungsi sebagaimana awal penunjukannya. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui keanekaragaman avifauna atau kelompok burung sebagai informasi untuk menentukan rencana pengelolaan di kawasan tersebut. Metode pengamatan burung...
Semarang: Badan Pengembangan Konservasi UNS,
300 IJC
Majalah, Jurnal, Buletin  Universitas Indonesia Library
cover
Zoar Reinhard Christian, author
Sumberdaya genetik merupakan bagian dari keanekaragaman hayati. Sumberdaya genetik itu sendiri adalah  komponen yang sangat penting bagi keberlangsungan hidup manusia. Indonesia, merupakan salah satu negara dengan keanekaragaman hayati terbesar di dunia. Sumberdaya genetik ini perlu dimanfaatkan sebesar-besarnya untuk kemakmuran dan kesejahteraan rakyat. Maka dari itu, diperlukan adanya pengaturan agar tidak...
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
In order to know the effect of isolation methods on the occurance and capability of soil fungi to degrade cellulose, a study was conducted in postburning forest in wanariset-Semboja, East Kalimantan.....
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Iradati Rabbil Izzati, author
Telah dilakukan penelitian tentang komunitas burung di Suaka Margasatwa Cikepuh, Sukabumi, Jawa Barat pada habitat hutan sekunder, habitat terbuka, dan habitat pantai. Sensus burung dilakukan dengan metode titik hitung (Point Count). Analisis data dilakukan dengan membandingkan kekayaan spesies, kelimpahan spesies, keanekaragaman spesies di tiga tipe habitat serta menentukan ada atau...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2010
S31652
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dian Endah Puspitasari, author
Pada tahun 2017, COP CBD menetapkan 4 kawasan laut Indonesia sebagai Kawasan Ecologically or Biologically Significant Marine Areas (EBSAs) yaitu Sulu-Sulawesi Marine Ecoregion, Raja Ampat and Northern Bird’s Head, Southern Straits of Malacca, dan Upwelling Zone of the Sumatra-Java Coast. Tujuan dari diadopsinya EBSAs adalah untuk berfokus pada upaya pengeloaan...
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dwaskoro Syahbanu, author
Sebagai negara yang memiliki keanekaragaman hayati dan sumberdaya genetik yang tinggi, Indonesia memiliki kepentingan mengatur perlindungan dan pemanfaatannya. Ratifikasi berbagai peraturan internasional mengharuskan Indonesia menyesuaikan demi implementasi yang baik. Skripsi ini membahas tentang keadaan hukum Indonesia dan titik beratnya dalam perlindungan dan pemanfaatan keanekaragaman hayati dan sumberdaya genetik di Indonesia....
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2017
S69671
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Telah dilakukan penelitian mengenai keberagaman meiofauna interstitial padang lamun di perairan Pulau Panjang Besar, Kepulauan Seribu pada tanggal 9--13 November 2005 dengan metode transek untuk mengetahui keanekaragaman, keseragaman, kesamaan, kepadatan, dan dominansi. Dari hasil penelitian diperoleh 7 kelompok meiofauna interstitial, yaitu Copepoda, Polychaeta, Nematoda, Oligochaeta, Cladocera, Turbellaria, dan Nemertina. Nilai indeks keanekaragaman kelompok tiap transek berkisar antara...
Universitas Indonesia, 2007
S31465
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dwi Susanto, author
Penelitian tentang struktur komunitas Amfibi di kampus UI Depok telah dilakukan pada bulan Januari?April 2006. Metode yang digunakan adalah Visual Encounter Survey (VES). Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat 10 jenis Bangsa Anura yang termasuk ke dalam 4 Famili yang hidup di 5 tipe habitat yang berbeda. Bufo melanostictus merupakan jenis...
Depok: Universitas Indonesia, 2006
S31418
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Munarto, author
Penelitian tentang struktur komunitas Gastropoda di Situ Salam Kampus Universitas Indonesia, Depok telah dilakukan untuk mengetahui struktur komunitas Gastropoda di Situ Salam UI yang berkaitan dengan kelimpahan relatif, komposisi, dominansi, kemerataan dan keanekaragaman jenisnya. Pengambilan sampel Gastropoda dilakukan pada 9 stasiun penelitian dengan tiga kali pengulangan. Hasil penelitian menunjukkan jumlah...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2010
S31640
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Nuraeni Ratna Sari, author
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2007
T39475
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7   >>