Ditemukan 33 dokumen yang sesuai dengan query
Medina Neysa Yudha, author
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menganilisis praktik keberlanjutan terhadap kebocoran keuangan di bidang perhotelan pada kota Jakarta, Tangerang, Bekasi, Bandung, dan Bali. Beberapa sampel perhotelan digunakan dalam penelitian ini. Sampel penelitian ini adalah manajer hotel yang mengelola operasional hotel dalam 6 bulan terakhir. Data diolah dengan menggunakan metode Structural Equation Modeling....
2017
S69233
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Jegeg Tribhuwana Ekadewi Sudjana, author
ABSTRACT
Penelitian ini mengeksplorasi konsep peran Public Relations menurut Cutlip, Center Broom yaitu peran expert prescriber, peran problem solving process facilitator, peran communication facilitator, dan peran communication technician pada Hotel Borobudur Jakarta untuk mengetahui peran Public Relations di Hotel Borobudur Jakarta. Penelitian ini dilakukan karena peran Public Relations sangat beragam dan...
2018
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Maudy Ariani, author
Industri perhotelan di Indonesia terus mengalami perkembangan setiap tahunnya yang dapat terlihat dari peningkatan jumlah hotel. Sehingga menuntut pihak hotel sebagai usaha yang bergerak di bidang jasa untuk terus menjaga dan meningkatkan kinerjanya agar dapat terus bersaing di bidangnya. Salah satu faktor yang mempengaruhi kinerja suatu hotel sebagai usaha yang...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Kotler, Philip, author
Englewood Cliffs, NJ: Prentice-Hall, 1998
647.94 KOT m
Buku Teks Universitas Indonesia Library
The core of the problem in the hotel service industry, as an important part of tourism
industries, was a big gap between the hotel potential as service industries and the macro and micro
economic condition in Indonesia.
The research objective was to study and analyze the simultaneous as well as partial effects of
accommodation...
330 JUREKO 15:2 (2013)
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
Yohanes Widjaya Sadguna, author
ABSTRAK
Kondisi perhotelan dan pariwisata di Indonesia sejak masa krisis sampai dengan sekarang mengalami pertumbuhan yang tidak menggembirakan. Sektor pariwisata yang dijadikan salah satu tulang punggung penerimaan negara di luar migas tidak bisa pulih karena krisis multi dimensi Indonesia yang tidak kunjung menunjukan perbaikan. Negara- negara tetangga sesama ASEAN telah berhasil...
2001
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Puteri Prameswari, author
Ulasan hotel online di era modern ini memiliki peran besar mengingat hotel merupakan faktor penentu daya saing sebuah daerah wisata, namun pemanfaatannya masih jarang ditemukan. Berkaitan dengan rencana pemerintah untuk meningkatkan kunjungan wisatawan ke Indonesia, penelitian ini mengaplikasikan text mining terhadap ulasan hotel online untuk menemukan pengetahuan yang bermanfaat dalam...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2017
T48159
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Nasyaa Nuhaaputri, author
Employee engagement menjadi poin penting dalam melihat bagaimana pegawai merasakan keterikatan terhadap pekerjaannya dan begitupun dengan pihak perusahaan yang dapat berupaya untuk membuat pegawainya merasakan keterikatan dengan pekerjaannya dan juga perusahaan. Employee engagement dapat meningkatkan budaya kerja, mengurangi rotasi pegawai, meningkatkan produktivitas, hingga membangun hubungan kerja yang lebih baik. Employee...
Depok: Fakultas Ilmu Administrasi, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Jakarta is the center of economic, politic, cultural activities and also the center of the state defense. Along with development in many sectors, numbers of building development grows accordingly with numerous functions: hotel, office, apartment, shop, amusement center, restaurant or a mix at the aforementioned functions. A commercially managed hotel...
JIUPH 4:8 (2001)
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
Nur Chasanah, author
ABSTRAK
Pembangunan sektor pariwisata merupakan bagian dari upaya pembangunan nasional yang sedang dilaksanakan di Indonesia. Perkembangan sektor pariwisata berkembang sangat pesat, terlihat dari banyaknya wisatawan domestik dan mancanegara yang datang ke Indonesia, seperti ke Purbalingga, Jawa Tengah. Hotel merupakan salah satu sarana akomodasi yang memiliki peranan penting dalam perkembangan industri pariwisata....
Depok: Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library