::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 93 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Irma Listia Sarini, author
ABSTRACT
Tingginya tingkat stres saat praktik klinik menjadi faktor yang mempengaruhi perilaku makan kurang baik dan dapat berdampak buruk bagi kesehatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi hubungan antara tingkat stres dengan perilaku makan mahasiswa FIK UI saat menjalani praktik klinik di Rumah Sakit. Desain penelitian ini adalah cross sectional dengan 171...
2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Indah Mutiara Artifa, author
ABSTRAK
Prevalensi perilaku seksual berisiko HIV AIDS atau PMS pada remaja di Indonesia dan dunia masih mengalami peningkatan setiap tahunnya. Hal ini dikarenakan rendahnya pengetahuan seksualitas dan kesehatan reproduksi tentang penyebab dan dampak dari perilaku seksual pada remaja. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan tingkat pengetahuan seksualitas dengan perilaku seksual berisiko...
2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Puni Muliani, author
ABSTRAK
Penggunaan gadget yang berlebihan dapat menyebabkan kecanduan sehingga dapat menimbulkan emosi negatif. Anak usia sekolah rentan secara emosional dikarenakan anak belum mampu mengatur emosinya secara tepat sehingga lebih beresiko untuk berperilaku secara emosional. Tujuan penelitian ini adalah menggambarkan hubungan antara penggunaan gadget dengan pengaturan emosi. Sampel penelitian adalah siswa sekolah...
2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dwi Agus Setiawan, author
Kejadian infeksi nosokomial dalam pelayanan kesehatan baik di Indonesia maupun dunia masih mengalami peningkatan setiap tahunnya. Hal ini dikarenakan masih rendahnya tenaga kesehatan dalam menerapkan hand hygiene. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan tingkat pengetahuan hand hygiene dengan kesesuaian pelaksanaan teknik hand hygiene pada mahasiswa reguler Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2017
S67150
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Laily Rahmaniyah Sjarif, author
Caring menjadi sari dari keperawatan dan sebagai core dari keperawatan itu sendiri. Perawat dituntut untuk memiliki sikap caring yang baik. Penanaman sikap caring dimulai sejak dalam masa pendidikan keperawatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara persepsi mahasiswa terhadap caring dosen dengan sikap caring mahasiswa. Penelitian ini penelitian kuantitatif dengan...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Fadhilah Muhammad Yanuar Abdurrahman, author
Kualitas tidur yang buruk di kalangan mahasiswa dapat mempengaruhi kondisi fisik dan aktivitas belajar. Sleep hygiene yang berkaitan dengan kualitas tidur dapat mempengaruhi kualitas konsenterasi maupun daya ingat mahasiswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kualitas tidur dan daya ingat pada mahasiswa Universitas Indonesia. Desain penelitian ini bersifat analitik dengan...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Nova Indrawati B., author
Tidur yang berkualitas adalah kebutuhan dasar manusia namun pada mahasiswa kebutuhan tidur akan terganggu karena adanya kegiatan salah satunya UKM (Unit Kegiatan Mahasiswa). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan kualitas tidur antara mahasiswa yang mengikuti UKM dan mahasiswa yang tidak mengikuti UKM pada mahasiswa reguler Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2012
S42629
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Dwi Puspita Sari, author
Kejadian penyakit kulit pada santri di pondok pesantren masih banyak terjadi. Hal ini disebabkan karena masih rendahnya tingkat pengetahuan santri mengenai kebersihan diri dan lingkungan sehingga dapat berpengaruh terhadap perilaku perawatan diri. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan tingkat pengetahuan kebersihan diri dan lingkungan dengan perilaku perawatan diri santri di...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Eka Putri Yulianti, author
[ABSTRAK
Diabetes merupakan penyakit ketiga yang paling banyak membunuh penduduk di Indonesia, selain menjadi salah satu penyakit yang paling banyak muncul di perkotaan. Hal ini berkaitan dengan faktor yang pemperparah resiko diabetes berupa gaya hidup kurang gerak dan ketidakpatuhan diet. Karya ilmiah akhir ners ini bertujuan untuk menganalisa asuhan keperawatan intervensi...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2015
PR-PDF
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Stephanie Isabella, author
Fraktur neck femur merupakan salah satu jenis fraktur yang paling umum terjadi pada pasien lanjut usia. Pembedahan menjadi pilihan penanganan medis utama yaitu salah satunya adalah hemiarthroplasty. Salah satu komplikasi utama pada pasien post operasi hemiarthroplasty adalah trombosis vena dalam, yang dapat berkembang membahayakan nyawa pasien ketika trombus lepas menuju...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2017
PR-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>