Ditemukan 5 dokumen yang sesuai dengan query
Aji Pamungkas, author
ABSTRAK
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membuktikan apakah model persamaan hubungan antara faktor-faktor EVA dalam pengelompokan indeks saham pada Jakarta Islamic Index (III) di Bursa Efek Jakarta (BED adalah signifikan dan dapat diterima. Tujuan lainnya adalah untuk mengetahui pengaruh faktor-faktor EVA apa yang paling dominan mempengaruhi pengelompokan indeks saham, serta...
2007
T20487
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Rangga Aji Pamungkas, author
[Peningkatan temperatur baterai litium-ion pada kendaraan listrik dapat mengakibatkan berkurangnya kapasitas dan jumlah siklus kerja sebuah baterai litium-ion. Bahkan, sel baterai dapat mengalami thermal runaway yang berakibat baterai litium-ion dapat terbakar dan meledak. Salah satu jenis alat penukar kalor yang bisa digunakan sebagai sistem manajemen termal pada baterai litium-ion adalah...
Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2015
S58609
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Catur Aji Pamungkas, author
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui perbedaan kontrak psikologis transaksional, kontrak psikologis relasional, dan pelanggaran kontrak psikologis antara karyawan pemanen dan kontrak. Pengukuran kontrak psikologis transaksional dan kontrak psikologis relasional menggunakan alat ukur Psychological Contract Inventori (Rousseau, 2000) dan pengukuran persepsi pelanggaran kontrak psikologi menggunakan alat ukur Psychological Contract Breach Global...
Depok: Universitas Indonesia, 2012
S-Pdf
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library
Fitra Aji Pamungkas, author
ABSTRAK
Bahan pengencer yang biasa digunakan untuk kriopreservasi spermatozoa berasal dari produk hewani seperti kuning telur. Kuning telur mengandung kolesterol, fosfolipid, dan low density protein yang dapat mencegah pembentukkan kristal es sehingga melindungi integritas membran plasma terhadap kejutan dingin selama proses kriopreservasi. Namun, penggunaan kuning telur menimbulkan kekhawatiran terutama potensi peningkatan...
Jakarta: Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian, 2017
630 JPPP 36:1 (2017)
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
Basic Dirgantara Bayu Aji Pamungkas, author
Perusahaan penyedia layanan TI yang fokus pada pengembangan produk perangkat lunak, tentu akan memperhatikan proses atau metode pengembangan perangkat lunak yang diterapkan. PT XYZ telah memiliki produk bernama Magento, yang kemudian bisa dimodifikasi lebih jauh sesuai kebutuhan user. Dengan memodifikasi platform/produk yang sudah ada, , tidak semata-mata menjadikannya lebih mudah....
Depok: Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2021
TA-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library