::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 15 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Riani Herawati, author
Memasuki era globalisasi, pengusaha berlomba untuk memajukan usahanya dengan persaingan yang ketat. Untuk dapat bertahan dalam usahanya, pengusaha selain memerlukan hukum untuk menjamin kepastian hukum dalam tindakan mereka, juga memerlukan lembaga Perbankan yang dapat menjamin kelancaran bisnisnya. Salah satu kegiatan usaha bank yang banyak dimanfaatkan oleh pengusaha adalah bank garansi....
Depok: Universitas Indonesia, 2004
T19197
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Nabil Ahmad, author
ABSTRAK Laporan magang ini membahas prosedur pencarian liabilitas tidak tercatat (PLTT) pada reviu PT MANTRA oleh KAP YYZ. PT MANTRA merupakan perusahaan yang beroperasi di pertambangan emas, nikel, dan bauksit. Prosedur yang dilakukan mengikuti pedoman audit KAP YYZ yang telah sesuai dengan teori dan standar yang berlaku. Tujuan dari PLTT adalah...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2020
TA-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Hening Suharno, author
Keluarnya paket kebijaksanaan pemerintah 24 Desember 1978 telah memberikan opportunitas bagi badan-badan usaha untuk menghimpun dan memanfaatkan dana masyarakat melalui pasar modal. Obligasi konversi merupakan suatu alternatif bagi perusahaan-perusahaan publik untuk memanfaatkan opportunitas tersebut. Perlakuan akuntansi obligasi konversi menjadi topik utama penulisan skripsi ini. Untuk mewujudkan skripsi ini, penulis mengambil sumber...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 1994
S18745
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Chandra Buana, author
ABSTRAK Bisnis perbankan memerlukan strategi yang tepat dalam pengelolaan sisi aset maupun sisi kewajiban dan ekuitasnya, mengingat pada masing-masing sisi memerlukan penanganan yang berbeda satu sama lainnya, untuk itulah diperlukan suatu pengelolaan terpadu, sekaligus dan teruis menerus, yang sering disebut sebagai Asset Liability Management untuk mencapai suatu tujuan akhir perusahaan, yaitu...
1999
T-Pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Mochammad Kiky Noviar, author
Penelitian ini bertujuan untuk melakukan evaluasi atas klasifikasi obligasi konversi ABC sesuai dengan PSAK 50 (2014) dalam menentukan klasifikasi liabilitas atau ekuitas atas transaksi penerbitan obligasi konversi pada PT ABC. PT ABC merupakan perusahaan start-up dengan status sebagai perusahaan penanam modal asing efektif sejak kuartal III 2020, yang kemudian menerbitkan...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Panggabean, Ferry Saut, author
Resesi ekonomi dunia tahun 80 an sempat mempengaruhi sumber-sumber pendapatan negara, prospek penerimaan negara yang tidak begitu cerah, sehingga untuk membiayai pembangunan prasarana. bergantung pemerintah daerah tidak mungkin dari bantuan pemerintah pusat. Untuk lagi itu hanya perlu dicari alternatif sumber pendanaan bagi pemerintah daerah dengan melakukan pinjaman dari publik dengan...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 1993
S18414
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Chazanah Indharti, author
Obligasi konversi (disingkat OK) adaiah obilgasi yang memberikan hak kepada pemegang obilgasi untuk menukarkan obligasinya menjadi saham pada atau dalam periode yang teiah ditentukan dan pada tingkat harga yang teiah ditetapkan pada saat emisi. Keistimewaan tersebut menjadikan OK menarik untuk digunakan sebagai alternatif pembiayaan perusahaan. Karenanya tujuan dari penulisan skripsi ini adaiah untuk memberikan kerangka...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 1994
S18785
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Siregar, Ricardo T. N., author
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2003
S26394
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Irsyad Ichsan Bachmid, author
Industri perbankan Indonesia telah mengeksplorasi dinamika rumit antara praktik perbankan tradisional dan lanskap layanan perbankan digital yang terus berkembang, dengan menekankan prinsip-prinsip dasar yang mendasari operasional perbankan. Transformasi digital menghadirkan tantangan tambahan, khususnya dalam menjaga informasi pribadi di tengah meningkatnya ancaman dunia maya dan aktivitas penipuan. Dalam hal ini, nasabah...
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2024
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Amelia Amanda, author
Laporan magang ini mengevaluasi prosedur audit yang dilakukan KAP A atas pencarian liabilitas tidak tercatat Uni G untuk periode 31 Desember 2021. Uni G merupakan sebuah institusi pendidikan di tingkat perguruan tinggi. Prosedur pengujian yang dilakukan KAP A mengacu pada Panduan Audit KAP A berdasarkan Standar Audit (SA) dan Pernyataan...
Depok: Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Indonesia, 2022
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
<<   1 2   >>