::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Rika Dwivita Sari, author
Sintesis vanili dari eugenol membutuhkan dua tahap reaksi, yaitu isomerisasi eugenol menjadi isoeugenol kemudian dilanjutkan dengan oksidasi isoeugenol menjadi vanili. Isomerisasi eugenol dilakukan dengan menggunakan katalis KOH dan pelarut etilen glikol dan etanolamin. Dari hasil isomerisasi, persentase isoeugenol total yang didapatkan adalah 86,33% dengan persentase c/s-isoeugenol 28,29% dan persentase trans-isoeugenol 58,04%. Katalis V205-l\/lo03 merupakan katalis yang sering...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2003
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Panjaitan, James D. Rudolf, author
Indonesia terkenal sebagai negara kepulauan, terletak di bagian dunia yang beriklim tropis, hal ini memungkinkan Indonesia memiliki berbagai jenis tanaman yang berpotensi memiliki nilai ekonomis tinggi. Salah satu dari tanaman yang memiliki nilai potensi ekonomi tinggi itu adalah tumbuhan Vanilla. Vanili terkenal di seluruh dunia akan aromanya yang harum. Oleh karena ketenarannya inilah vanilli banyak...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2003
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Inas Priasti Siwi, author
ABSTRAK
Permintaan vanillin yang terus meningkat baik dari industri maupun farmasi, mendorong para peneliti untuk mencari metode sintesis vaniliin yang efektif dan efisien. Pada penelitian ini, dilakukan sintesis vanillin dari bahan isoeugenol dengan metode elektrokimia dengan menggunakan elektroda Pt, Grafit dan Stainless steel. Sebagai studi awal dilakukan penentuan nilai potensial oksidasi...
2016
S64234
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library