Ditemukan 14 dokumen yang sesuai dengan query
Ernie Yuliati, author
ABSTRAK
Tesis ini membahas peran Direksi dalam Perseroan Terbatas yang merupakan
kunci bagi jalannya perseroan. Terdapat hubungan saling ketergantungan dimana
perseroan tidak mungkin dapat menjalankan kegiatannya tanpa adanya Direksi,
demikian juga keberadaan Direksi bergantung sepenuhnya pada eksistensi
perseroan terbatas. Pengelolaan Perseroan bergantung pada penerapan fiduciary
duty oleh Direksi dalam batas-batas yang ditentukan dalam peraturan perundangundangan
dan/atau anggaran...
2012
T31265
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library
Dian Fitriani, author
Direksi sebagai pengurus perseroan terbatas perlu memperhatikan doktrin-doktrin yang berlaku umum berkaitan dengan tanggung jawabnya mengurus perseroan terbatas, diantaranya doktrin fiduciary duty. Penelitian ini menggunakan metode kepustakaan dengan penelitian hukum normatif dan studi kasus PT Sarinah (Persero). Kesimpulan penelitian ini adalah bahwa Undang-undang Nomor 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas...
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2009
T26074
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library
Dian Fitriani, author
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2009
T37370
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library
Tambunan, Sri Dewi M., author
Tesis ini membahas tentang fiduciary duty Direksi PT BUMN dan tanggung jawab mereka atas pelanggaran fiduciary duty tersebut yang mengakibatkan kerugian pada Perusahaan. Penelitian ini adalah penelitian normatif dengan menggunakan studi kasus yang relevan sebagai penunjang analisis atas kerangka teoritis.
Hasil penelitian menyarankan agar diadakan perubahan pada Undang-undang Anti Korupsi...
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2009
T-Pdf
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library
Adrian Hartanto Teowarang, author
ABSTRAK
Fungsi utama perbankan adalah sebagai penghimpun dana masyarakat dalam
bentuk simpanan dan disalurkan kepada masyarakat juga dalam bentuk kredit.
Dalam menjalankan fungsi bank tersebut diperlukan direksi bank sebagai salah
satu organ bank untuk menjalankan fungsi bank sebagai badan hukum, dalam
menjalankan tugas tersebut direksi diberikan kepercayaan yang besar dan luas
dan dari kepercayaan itu timbul...
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2014
T42790
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Naja Nurizkya, author
Penelitian ini menyoroti kekosongan pengaturan secara khusus mengenai transaksi benturan kepentingan oleh Direksi PT yang memiliki unsur kepentingan pribadi sehingga dapat merugikan PT atau dalam doktrin hukum dikenal sebagai self dealing transaction. Bahwa UUPT di Indonesia hanya memberikan penekanan terhadap tugas fidusia (fiduciary duty) yang diemban oleh Direksi PT, tanpa...
Jakarta: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Barahunni Astia Sumarlim, author
Suatu perseroan terbatas pada dasarnya didirikan untuk melakukan suatu kegiatan usaha. Namun di dalam praktik terdapat suatu perseroan terbatas yang disebut PT Kosong karena tidak lagi menjalankan kegiatan usahanya. Berdasarkan hal tersebut, tesis ini membahas dua permasalahan. Pertama, tentang status hukum dari suatu PT X sebagai PT Kosong akibat terjadi...
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2014
T42094
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Agustina Arumsari, author
[ABSTRAK
Peranan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) sangat dibutuhkan dalam
penyelenggaraan perekonomian nasional. Di samping memberikan kontribusi
kepada penerimaan Negara dalam bentuk dividen, BUMN juga mempunyai
peranan strategis lain yaitu menghasilkan barang dan/atau jasa kepada
masyarakat, pelopor sektor usaha yang yang belum diminati swasta, pelaksana
pelayanan publik, penyeimbang kekuatan swasta juga turut mengembangkan
usaha kecil/koperasi. Sebagai pengurus...
Jakarta: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2014
T41785
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Indita Fardhani Malfian, author
ABSTRAK
Nama : Indita Fardhani MalfianProgram Studi : Hukum EkonomiJudul : Penegakan Prinsip Business Judgement Rule Terhadap Keputusan Direksi Perseroan Analisis Kasus Keputusan Pemberian Fasilitas Pembiayaan Pesawat Terbang Kepada PT Mandala Airlines oleh Direksi PT PANN Persero Tesis ini membahas perihal prinsip business judgement rule sebagai suatu prinsip dalam hukum perusahaan...
2017
T47896
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Lauditta Indahdewi, author
ABSTRAK
Tesis ini membahas mengenai pertanggungjawaban yang dimiliki oleh anggota Direksi dan anggota Dewan Komisaris selaku pemegang hubungan kepercayaan fiduciary relations dalam suatu Perseroan dikaitkan dengan terjadinya suatu pembatalan akta hibah saham. Pada hakikatnya, suatu Perseroan memiliki dua identitas, yaitu pertama sebagai suatu badan hukum dan kedua adalah sebagai wadah diwujudkannya...
2017
T47520
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library