::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Muhammad Farrasy Ammar, author
Latar Belakang: Cisplatin, agen kemoterapi utama dalam terapi kanker ovarium, memiliki sifat hepatotoksik karena menginduksi stres oksidatif. Kurkumin dapat meningkatkan kadar atau aktivitas antioksidan endogen seperti enzim superoksida dismutase dan glutation. Formulasi nanopartikel kurkumin dapat meningkatkan bioavailabilitas kurkumin dan distribusinya pada organ target. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh nanokurkumin terhadap hepatotoksisitas akibat cisplatin melalui regulasi...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library