::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 13 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Rulli Pratama, author
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh karakteristik bank dan makroekonomi terhadap tingkat likuiditas yang diukur menggunakan loan to deposit ratio pada bank dengan 10 aset tertinggi di Indonesia periode lima tahun mulai dari 2010 sampai dengan 2014. Pengujian dilakukan dengan model regresi least square. Hasil penelitian ini menemukan bahwa karakteristik...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2016
S64891
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ike Lestari, author
ABSTRAK
Tesis ini membahas tentang dampak yang muncul sehubungan dengan bantuan Likuiditas Bank Indonesia yang dikucurkan pada masa krisis dengan tujuan untuk menyelamatkan sistem perbankan nasional secara khusus dan keutuhan negara secara umum. Tulisan ini dibuat dengan penulisan metode normatif dengan tipe eksploratos dan mengguankan data primer serta sekunder hasil dari...
2009
T36511
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Fira Arivista, author
Skripsi ini membahas bagaimana pengaruh antara faktor spesifik bank dan faktor makro ekonomi dengan likuiditas bank pada Bank umum di Indonesia dengan periode penelitian 2011-2015. Dari hasil penelitian didapatkan bahwa tingkat profitabilitas bank, unemployement rate dan GDP tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap likuiditas bank. Hasil penelitian juga menunjukan bahwa...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2017
S69472
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Jesysmy Geaby Putri Angelina Boru Lubis, author
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh faktor spesifik bank dan makroekonomi terhadap likuiditas bank umum konvensional yang terdaftar di BEI pada periode 2012-2016. Variabel yang mewakili faktor spesifik bank dalam penelitian ini adalah rasio profitabilitas return on asset ROA, cost of funding, bank size, deposits, dan Capital Adequacy Ratio CAR...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2017
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ike Lestari, author
Tesis ini membahas tentang dampak yang muncul sehubungan dengan Bantuan Likuiditas Bank Indonesia yang dikucurkan pada masa krisis dengan tujuan untuk menyelematkan sistem perbankan nasional secara khusus dan keutuhan negara secara umum. Tulisan ini dibuat dengan metode penelitian normatif dengan tipe eksploratoris dan menggunakan data primer seria sekunder. Hasil dari...
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2009
T26050
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
LDC Immanuella, author
Pada tahun 1997, terjadi krisis perbankan di Indonesia yang berawal dari krisis nilai tukar dan berlanjut menjadi krisis ekonomi yang luar biasa. Bank-bank Indonesia mengalami kesulitan likuiditas (liquidity mismatch) yang apabila tidak segera ditanggulangi akan mengakibatkan kehancuran sistem ekonomi nasional. Pemerintah kemudian mengeluarkan kebijakan penyaluran bantuan likuiditas, yang dilaksanakan oleh...
Depok: Universitas Indonesia, 2008
T36712
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Emmi Sufrida, author
Pembahasan mengenai independensi bank sentral sebenarnya sudah cukup lama mengemuka, meskipun hanya terbatas di dalam seminar dan rapat kerja Gubernur Bank Indonesia (BI) dan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR). Hal ini mulai direalisasikan dengan diubahnya UU No.13 tahun 1968 tentang Bank Sentral menjadi UU No.23 tahun 1999 tentang Bank Indonesia. Tulisan...
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2003
T36528
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Gusti Indra Rahmadiansyah, author
Risiko Kredit dan Risiko Likuiditas merupakan bagian dari jenis-jenis risiko yang harus diantisipasi oleh Bank Perkreditan Rakyat (BPR) supaya tidak menyebabkan BPR tersebut ditutup oleh regulator. Peraturan terkait dengan Risiko Kredit sudah berkembang cukup baik dalam memitigasi risiko yang akan terjadi, sedangkan peraturan tentang Risiko Likuiditas baru mulai dibicarakan secara...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2015
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ardi Kurnia Cahyadi, author
[ABSTRAK
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh dari liquidity creation dan net stable funding difference terhadap struktur permodalan bank konvensional di Indonesia. Variabel independennya adalah bank capital ratio dan variabel control dari bank risk, bank size, bank management efficiency serta local market competition. Analisa yang digunakan menggunakan regresi dengan data panel dengan periode yang digunakan adalah...
2015
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Hilman Hadianto, author
ABSTRAK
Keberhasilan kebijakan moneter bergantung terhadap penciptaan likuiditas bank. Namun, penelitian yang ada tidak menemukan bukti yang jelas bahwa kebijakan moneter memengaruhi penciptaan likuiditas bank agregat. Penelitian ini menunjukan bukti bahwa ilikuiditas pasar obligasi yang memicu terjadinya pengaturan portofolio memberikan pengaruh terhadap penciptaan likuiditas bank. Ditemukan bahwa: 1 kebijakan moneter kontraktif...
2017
S65591
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2   >>