Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
Yunistia Moura Zakhrifah, author
Litsea adalah klan terbesar di suku Lauraceae. Beberapa ekstrak tanaman dari genus Litsea menunjukkan aktivitas farmakologis, seperti antioksidan. Laporan ilmiah menunjukkan bahwa klan adalah sumber antioksidan alami yang kaya. Litsea oppositifolia Gibbs adalah salah satu spesies yang ditemukan di Indonesia dan belum pernah diteliti sebelumnya. Penelitian ini dilakukan...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Sakinah, author
Tanaman Litsea telah banyak digunakan untuk pengobatan tradisional, akan tetapi penelitian terkait tanaman ini masih sangat jarang. Litsea oppositifolia Gibbs adalah salah satu tanaman marga Litsea yang masih sangat jarang penelitiannya. Penelitian sebelumnya menunjukkan bahwa ekstrak etanol batang Litsea oppositifolia Gibbs mengandung senyawa flavonoid serta memiliki aktivitas antioksidan yang berperan...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Bonita Risky Aprilenia, author
Paparan sinar UV yang berlebih dari matahari dapat menyebabkan gangguan pigmentasi pada kulit. Radiasi UV dapat menghasilkan spesies oksigen reaktif (ROS) yang akan memicu proses pembentukan melanin pada kulit dengan mengaktivasi tirosinase. Aktivitas tirosinase dapat dihambat oleh senyawa yang bersifat antioksidan, seperti fenol dan flavonoid. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library