Ditemukan 13 dokumen yang sesuai dengan query
Gde Pranabhawa W., author
Pada penelitian ini, suatu sistem tangan bionik dirancang dan dibuat berdasarkan batasan-batasan yang dapat ditemukan dalam tangan manusia yang kemudian akan dikontrol dengan serangkaian algoritmayang ditulis dalam Matlab dan kemudian ditanamkan kedalam kontroler Arduino Uno. Algoritma memberikan perintah agar sistem dapat mengikuti beberapa pola gerakan tangan. Algoritma classification berdasarkan ensemble...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Ilham Winoto, author
Reconfigurable Manufacturing Systems (RMS) adalah sistem manufaktur yang mempunyai kemampuan mengkonfigurasi ulang hardware, software dan pusat kontrol pada level fungsional dan organisasional supaya secara cepat menyesuaikan kapasitas dan fungsionalitas produksi sebagai respon terhadap pasar atau syarat pengaturan sistem yang berubah secara tiba-tiba.
Tesis ini membahas mengenai pengembangan model simulasi RMS...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2013
T36115
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Adipati Rahmat, author
Kenaikan permukaan air laut sebagai akibat dan perubahan iklim telah menjadi ancaman bagi keberlanjutan Kota Pesisir Jakarta Utara System dynamics digunakan sebagai pendekatan untuk mensimulasikan penlaku Kota Pesisir Jakarta Utara kedalam model Powersim Dengan memahami perilakunya dalam jangka panjang diharapkan dapat membantu terciptanya strategi adaptasi yang sesuai untuk dapat mendorong...
2011
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Indah Raksi Padmasari, author
Puskesmas memerlukan SDM kesehatan sebagai motor penggerak. Salah satu SDM kesehatan adalah dokter umum. Ketersediaan dokter umum dalam segi jumlah harus memadai dan terdistribusi secara merata. Kebijakan pendayagunaan dokter umum puskesmas yang berlaku di Provinsi DKI Jakarta memberikan keluluasaan bagi puskesmas kecamatan selaku instansi pelaksana dalam melakukan manajemen SDM. Salah...
Depok: Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Riadi Budiman, author
Permasalahan utama yang dihadapi oleh setiap pemerintah daerah di Indoensia dewasa ini adalah pemenuhan kebutuhan dasar masyarakatnya. Setiap interaksi variabel-variabel ekonomi pembangunan sebuah kota menghasilkan beberapa keterkaitan salah satu fungsi dengan fungsi yang lain sehingga menjadi sebuah persamaan simultan. Tesis ini berusaha untuk membuat model simulasi kebutuhan dasar tersebut dengan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2008
T41019
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library
Achmad Ghafiqie, author
Penelitian ini membahas efek pembangunan stasiun MRT pada perkembangan area residensial dan komersial terhadap penerimaan pajak. Tujuan dari penelitian ini adalah memberikan model yang komprehensif dalam menyediakan usulan kebijakan untuk pengembangan MRT Jakarta. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah simulasi berbasis sistem dinamis. Hasil penelitian mengusulkan pada pemerintah...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2012
T31003
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library
Monica Priscillia, author
ABSTRAK
Universitas Indonesia saat ini berperan penting dalam sistem pelayanan kesehatan secara nasional, yaitu sebagai penyumbang tenaga kesehatan terbesar yang berkualitas nasional serta internasional. Dalam rangka menyiapkan calon dokter, pendidik, peneliti, dan sumber daya di bidang kedokteran dan kesehatan di UI yang berkompeten dengan nilai budaya akademik dan etika profesi layanan...
2016
S63314
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Dicky Jonathan, author
Penggunaan prosesor DSP TMS320C6x yang memiliki banyak fungsi ini sudah semakin meluas ke berbagai peralatan elektronik. Aplikasi dari penggunaan prosesor yang dibahas pada skripsi ini merupakan aplikasi dari penggunaan prosesor TMS320C6713 sebagai komponen utama pengirim CDMA. Penggunaan prosesor tersebut diaplikasikan ke teknologi CDMA karena pemrograman prosesor tersebut dapat dilakukan hanya...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2008
S40482
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library
Abdullah Rusydi, author
Masalah lingkungan menjadi isu utama yang muncul seiring dengan perkembangan dunia industri. Oleh karena itu, diperkenalkan konsep remanufaktur sebagai jawaban atas permasalahan itu. Namun, aktivitas Production Planning and Control dalam remanufaktur lebih sulit untuk diterapkan sehingga perancangan produksi perusahaan pun masih banyak yang trial and error. Masalah tersebut juga menyebabkan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2012
S43355
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library
Sugiarto, author
Minyak dan gas bumi (migas) adalah sumber daya alam tidak terbarukan yang bernilai strategis, karena menyangkut hajat hidup masyarakat dan peranannya sebagai salah satu sumber energi dan sumber devisa sangat penting di dalam menunjang pembangunan nasional, yaitu sebagai one of the agent of development. Eksploitasi minyak bumi, selain menghasilkan minyak...
Jakarta: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2007
D858
UI - Disertasi Membership Universitas Indonesia Library