Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Toha Muhaimin, author
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui prevalensi Human Immunodeficiency Virus (HIV) pada ibu hamil di komunitas dan estimasi jumlah bayi yang mengidap HIV melalui penularan perinatal, dengan menggunakan data sekunder 11.693 ibu hamil dari program Prevention of Mother-to-Child Transmission of HIV (PMTCT) Yayasan Pelita Ilmu tahun 2003-2010 di delapan ibu kota...
Depok: Universitas Indonesia, 2011
PDF
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library