Ditemukan 29 dokumen yang sesuai dengan query
Bahagia Wiba Cyntia, author
ABSTRAK
Untuk memformulasikan serbuk inhalasi tertarget makrofag dibutuhkan eksipien dengan karakteristik yang sesuai untuk dapat membawa obat sampai makrofag. Penelitian sebelumnya membuktikan bahwa kombinasi kitosan dan gum xanthan memiliki indeks mengembang yang baik pada pH makrofag sehingga dapat dijadikan sebagai eksipien tertarget makrofag. Tujuan dari penelitian ini adalah membuat serbuk inhalasi...
2017
S69422
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Moh Taufik Muttaqin, author
Pengurangan hambatan xanthan gum dalam larutan air telah dipelajari sebagai fungsi konsentrasi dengan menggunakan pipa acrylic yang telah dilakukan pengkasaran menggunakan pasir pada bagian dalam pipanya. Percobaan dilakukan dengan mengukur pressure drop. Tujuan penelitian untuk menyelidiki pengurangan gesekan dalam pipa acrylic dengan penambahan xanthan gum dalam larutan air. Pipa acrylic...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2013
S47152
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Dessy Dian Septysari, author
Film transdermal merupakan sistem penghantaran obat yang diaplikasikan melalui kulit untuk menghantarkan obat ke sistemik. Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari eksipien kompleks polielektrolit kitosan-xanthan (KPKX) sebagai eksipien pembentuk film yang dibuat dengan mencampurkan larutan gum xanthan 1% ke dalam larutan kitosan 1% dengan cara diteteskan dan disertai pengadukan. KPKX yang...
Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2014
S57662
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Novita Ika Mayasari Atmaputri, author
Pare (Momordica charantia Linn.) merupakan tanaman obat yang dapat digunakan untuk mengobati berbagai macam penyakit, salah satunya diabetes melitus. Komponen bioaktif dari pare yang mempunyai efek hipoglikemik yaitu karantin (C32H53O6), yang merupakan campuran dari dua komponen steroidal saponin, dan diketahui agak sukar larut dalam air.
Penelitian ini bertujuan untuk meneliti efek...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2016
T45067
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Ade Laura Rachmawati, author
ABSTRAK
Insulin oral adalah alternatif pemberian insulin yang ideal karena nyaman bagi pasien. Kendala pada pemberian insulin oral adalah bioavailabilitas yang rendah. Bioavailabilitas insulin oral dapat ditingkatkan dengan penggunan nanopartikel berbasis polimer alami. Nanopartikel ini dapat diperoleh dari polimer sambungsilang gom xantan dan gom akasia dengan natrium trimetafosfat. Tujuan penelitian ini...
2018
T51103
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Dea Laopra Nindyakirana, author
ABSTRACT
Penghantaran insulin melalui paru merupakan rute alternatif penghantaran secara sistemik untuk mengatasi masalah injeksi insulin dan degradasi enzimatik pada bentuk sediaan oral. Tujuan dari penelitian ini untuk mendapatkan mikropartikel insulin menggunakan kompleks poliion kitosan dan xanthan gum yang kemudian ditambahkan dengan manitol untuk menjaga stabilitas insulin selama proses. Mikropartikel insulin...
2019
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Adila Kestibawani, author
Metode pengeringan beku digunakan untuk menyiapkan matriks kitosan-xanthan gum bermuatan ekstrak kunyit, kulit manggis, dan jahe untuk pemberian oral. Metode ini dapat meminimalisir kehilangan senyawa bioaktif selama persiapan dan dapat memberikan yield dan pemuatan yang tinggi. Kurkumin pada kunyit, α-mangostin pada kulit manggis, dan 6-gingerol pada jahe termasuk kedalam...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2020
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Bambang Sulistomo, author
Sediaan tertahan di lambung merupakan sediaan yang didesain untuk dapat memperpanjang waktu tinggal sediaan di dalam lambung sebagai tempat terjadinya absorbsi obat di dalam tubuh. Sistem penghantaran mukoadhesif merupakan salah satu bentuk sediaan tertahan di lambung dengan mekanisme penempelan pada mukosa lambung. Pada penelitian sebelumnya, telah diteliti KPKX dengan beberapa...
Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2014
S56622
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
[Minyak atsiri pada jahe (Zingiber officinale) dan nilam (Pogostemon cablin) berturut-turut memiliki khasiat sebagai antioksidan dan astringent. Penggunaan minyak atsiri secara langsung pada kulit kurang praktis, oleh karena itu perlu dibuat sediaan yang sesuai, yaitu dalam bentuk krim. Tujuan penelitian ini adalah membuat sediaan krim yang stabil yang mengandung campuran...
[, Fakultas Farmasi Universitas Indonesia], 2015
S62230
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Rosalia Mita Ayu Ramadhan, author
ABSTRAK
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memformulasikan dan mengamati karakteristik dari hidrogel yang terbuat dari nanoemulsi ekstrak manggis. Sifat hidrofobik dari bioaktif yang terkandung dalam manggis, yaitu alfa-mangostin, membuatnya tidak cocok untuk diformulasikan langsung menjadi gel. Maka, bioaktif ini diformulasikan menjadi nanoemulsi terlebih dahulu. Kemudian, nanoemulsi O/W yang stabil digabungkan...
2017
S66052
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library