::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 9 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Ni Larasati Kartika Sari, author
ABSTRAK
Penelitian ini mengembangkan Computer Aided Diagnosis (CAD) untuk mamografi dengan menggunakan metode segmentasi Markov Random Field (MRF) dan local threshold. Metode local threshold mencari abnormalitas dengan membandingkan segmen citra abnormal dengan normal. Sementara itu, metode MRF mencari abnormalitas berdasarkan nilai piksel dan bentuk cluster. Metode MRF dikerjakan dengan dan tanpa...
2016
T45203
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Irma Juwita Ayuning Tias, author
ABSTRAK
Pelaksanaan kontrol kualitas peralatan yang merupakan komponen jaminan kualitas (QA) termasuk audit eksternal independen sangat esensial dalam menjamin ketelitian radioterapi. Prosedur sebuah program QA tergantung pada keadaan masing-masing pelaksana radioterapi. Penelitian dilakukan menggunakan on site audit dengan detektor matriks dan film gafchromic untuk beberapa simulasi penyinaran meliputi fantom homogen dan...
2016
T45205
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yeyen Nurhamiyah, author
[ABSTRAK
Masker fiksasi dipakai pada radioterapi sebagai salah satu alat bantu agar pasien tidak bergerak selama proses radioterapi. Pada penelitian ini, bahan masker fiksasi bekas pasien radioterapi dianalisa untuk diketahui jenis polimer penyusunnya. Dengan melakukan serangkaian pengujian yakni pengukuran massa jenis, X-Ray Diffraction (XRD), Differential Scanning Calorimetry (DSC), Fourier Transform Infrared...
2014
S54801
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Agie Ramadhan, author
ABSTRAK
Alat fiksasi, sebagai alat bantu radioterapi dan berbahan dasar polimer, merupakan salah satu alat yang masih di-import ke Indonesia dari negara lain. Seiring dengan bertambah banyaknya penderita kanker yang memerlukan radioterapi maka kebutuhan akan alat ini juga semakin bertambah. Dalam penelitian ini dilakukan serangkaian pengujian untuk mengetahui jenis material dari...
2014
S54913
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
M. Roslan Abdul Gani, author
ABSTRAK

Dugaan penyakit jantung secara klinis dapat diketahui salah satunya dengan mengamati fungsi otot jantung ventrikel kiri dengan teknik kardiologi nuklir. Dengan metode ini, penyumbatan pembuluh darah koroner ditentukan untuk mengetahui kondisi fungsi otot jantung penyebab iskemik atau infark. Dalam penelitian ini dievaluasi fungsi otot jantung berdasarkan hasil prosentase perfusi, total...

Universitas Indonesia, 2015
S60066
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Diana Ratnasari, author
ABSTRAK

Telah dilakukan analisis hasil pemeriksaan Renogram Ginjal di Instalasi Kedokteran Nuklir RSP-Pertamina pada 30 pasien menggunakan metode Cacahan Kamera Gamma dengan Tc-99m DTPA. Mekanisme ini bertujuan untuk mencari korelasi dari ERPF dengan GFR menggunakan analisis Schlegel pada ERPF, dan analisis Gates pada GFR, serta mencari faktor koreksi untuk kedua variabel...

Unversitas Indonesia. Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, 2015
S59876
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Septi Purwaningsih, author
[ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui profil dosis sinar-x Computed Tomography dengan variasi pitch menggunakan film Gafchromic XR QA2 dan TLD pada fantom kepala orang dewasa dan kepala pediatrik. Untuk tujuan tersebut dilakukan pengukuran dan analisis profil dosis di sepanjang sumbu z rotasi scan pada pusat fantom dan beberapa tepi di kedalaman 1 cm, analisis...
2015
T43843
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Teguh Yuliadi, author
Nano kalsium adalah kalsium fosfat yang memiliki ukuran partikel 50 - 150 nm . Ukuran yang kecil ini diharapkan dapat diserap lebih efektif ke dalam peredaran darah untuk selanjutnya dideposisi di tulang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efek pemberian nano kalsium pada diet terhadap serapan kalsium dalam tulang di hewan...
Depok: Universitas Indonesia, 2016
D2212
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Neng Nenden Mulyaningsih, author
Suplemen kalsium dapat membantu mencegah kasus osteopenia dan osteoporosis, selain itu juga dapat digunakan dalam pengobatan bersama-sama dengan obat lain. Penelitian ini membahas metode-metode pengukuran yang tepat secara fisika biomedis dari tulang tikus putih Rattus norvegicus yang diovariektomi dan diberi perlakuan diet nano kalsium fosfat. Tujuannya yaitu untuk mendapatkan metode...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2020
D-Pdf
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library