::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 5 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Simanungkalit, Dedy, author
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tingkat maturitas penerapan manajemen risiko pada sebuah lembaga penegakan hukum bidang korupsi di Indonesia. Analisis dilakukan dengan RIMS Risk Maturity Model yang memiliki 5 aspek yaitu Strategy Alignment, Culture and Accountability, Risk Management Capabilities, Risk Governance, dan Analytics. Hasil penilaian menunjukkan bahwa tingkat maturitas manajemen...
Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisinis Universitas Indonesia, 2022
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Febriandaru Kurniasih, author
PT. XYZ merupakan salah satu BUMN yang memiliki trend outstanding biaya listrik yang meningkat dari tahun ke tahun. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor – faktor penyebab outstanding transaksi pencatatan biaya listrik di PT XYZ, risiko yang timbul dan tindakan perbaikan yang harus dilakukan oleh Manajemen Perusahaan PT. XYZ. Penelitian...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sudarmono, author
Penelitian ini menganalisis rancangan rencana audit berbasis risiko pada divisi audit internal (studi kasus PT. XY). Implementasi rencana audit berbasis risiko pada divisi audit internal diharapkan dapat mendukung pencapaian rencana strategis PT. XY. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan desain deskriptif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan analisis dokumen dan wawancara...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2021
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Panggabean, Frederick Agung Ondo, author
Penelitian ini bertujuan untuk melakukan penilaian terhadap tingkat kompetensi unit audit internal di PT. X sesuai dengan kerangka kompetensi IIA saat melakukan penugasan audit jarak jauh kemudian memberikan rekomendasi terkait program pengembangan dan pelatihan unit audit internal untuk meningkatkan level kompetensi ke level terapan/pakar, khususnya untuk penugasan terkait audit jarak...
Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2023
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ariyadi Teguh Wibawa, author
Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi atas persepsi tingkat kematangan manajemen risiko fraud pada fungsi pengawasan kepatuhan wajib pajak pada Instansi ABC sebuah instansi administrasi perpajakan di Indonesia. Fungsi pengawasan kepatuhan Wajib Pajak yang diteliti berada pada tingkat kantor pusat yang dijalankan oleh unit VW dan unit XYZ. Penelitian ini menggunakan...
Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2023
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library