Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 121 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Alia Natakusuma, author
Kondisi yang sedang terjadi pada PT. TC saat ini adalah kinerja karyawan divisi marketing yang kurang memuaskan. Kondisi yang kurang memuaskan ini terjadi karena divisi marketing tidak mampu mencapai target penjualan yang ditetapkan oleh perusahaan. Target penjualan yang ditetapkan perusahaan adalah 100% tercapai, namun pada kenyataannya target penjualan hanya mencapai...
Depok: Universitas Indonesia, 2006
T18576
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Achyar Basyari, author
PT. X adalah sebuah perusahaan manufacture yang memproduksi komponen kendaraan bermotor. Sebagai perusahaan manufacture, Bagian Produksi adalah merupakan ujung tombak perusahaan. Bagian ini secara langsung menangani proses produksi, sehingga secara langsung ikut menentukan kuantitas den kualitas hasil produksi. Saat ini Bagian Produksi PT.X memproduksi tiga jenis produk, yaitu : forging...
Depok: Universitas Indonesia, 2006
T18575
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ayu Nilam Kencana Aditama, author
Kompensasi merupakan hal yang sangat penting dalam mempengaruhi motivasi bekerja seorang karyawan. Walaupun tidak termasuk ke dalam faktor yang akan membuat seorang karyawan puas, namun kompensasi yang dirasa tidak adil akan menimbulkan turunnya motivasi bekerja seorang karyawan yang tentu saja akan berpengaruh pada kinerjanya. PT. C merupakan sebuah institusi pendidikan...
Depok: Universitas Indonesia, 2006
T18574
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Eko Mayariani, author
1. PT X adalah perusahaan swasta yang bermitra dengan PT Telkom di bidang usaha jasa telekomunikasi (rincian tentang PT X terdapat pada lampiran 1). Tugas akhir ini berisi rekomendasi bagi perusahaan tersebut untuk mengatasi gejala inefisiensi, menurunnya produktivitas dan efektivitas jalannya perusahaan akibat adanya beberapa persoalan mendasar di dalam organisasi,...
Depok: Universitas Indonesia, 2006
T18583
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yoga Aji Nugraha, author
Salah satu kunci dari efektivitas kepemimpinan adalah bagaimana seorang pemimpin diterima dan didukung oleh bawahannya (leader endorsement). Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi faktor-faktor yang memengaruhi dukungan bawahan terhadap pemimpim berdasarkan teori identitas sosial. Studi kuantitatif dengan desain non-eksperimental ini dilakukan pada 135 karyawan dari berbagai perusahaan swasta di Indonesia. Reliabilitas...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2020
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Taufik Nur Rochman, author
Kepemimpinan dalam hubungan relasional terjadi ketika terdapat klaim dari seorang individu bahwa dirinya mampu memimpin dan klaim tersebut didukung (dalam bentuk pemberian endorsement) oleh individu lain. Dengan menggunakan social identity theory of leadership, penelitian ini bertujuan menguji faktor pemimpin dan bawahan yang memengaruhi pembentukan leader endorsement. Dengan menggunakan teknik convenience...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2020
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Puji Gufron Rhodes, author
Penelitian ini bertujuan menginvestigasi peran moderasi managerial openness (keterbukaan atasan) terhadap hubungan power distance orientation (orientasi individu terhadap jarak kekuasaan atasan terhadap bawahan) dengan voice behavior (perilaku bersuara). Penelitian dilakukan dengan metode survei kepada 102 orang bawahan di Bank XYZ Jakarta. Hasil moderated multiple regression menunjukkan bahwa power distance orientation berhubungan...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2020
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Hasibuan, Amir Asyikin, author
Motivasi kerja merupakan proses psikologik dalam diri orang bekerja yang menentukan pilihan tindakan yang dapat mempengaruhi prestasi kerjanya dalam organisasi. Dengan mendasarkan pada teori Expectancy tentang motivasi dilakukan penelitian empirik tentang motivasi kerja peneliti yang bekerja pada organisasi penelitian dan pengembangan pemerintah di Indonesia pada tahun 1986. Peneliti yang dijadikan...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 1987
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Bella Ulfa, Author
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran moderasi leader autonomy support terhadap hubungan cognitive flexibility dan calling melalui mediasi job crafting. Penelitian ini mengambil data dengan menyebarkan survei online pada karyawan yang telah bekerja minimal satu tahun di Perusahaan X. Melalui teknik convenience sampling diperoleh karyawan sebanyak 140 orang. Penelitian ini...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia , 2021
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Brianita Riga Pratiwi, author
Daya saing dan kelangsungan hidup yang dimiliki oleh perusahaan bergantung pada bagaimana mereka mampu untuk mengelola inovasinya (Afsar & Umrani, 2019). Oleh karena itu, untuk dapat bersaing di era teknologi saat ini, setiap perusahaan membutuhkan inovasi untuk terus melahirkan ide-ide baru (Slatten et al, 2020). Salah satu cara untuk meningkatkan...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2021
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   3 4 5 6 7 8 9 10 11 12   >>