Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 2848 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Ratna Suryani, author
Sebelum deregulasi perbankan 1 juni 1983, tidak banyak perubahan yang terjadi pada industry perbankan Indonesia. Baru setelah deregulasi 1 juni 1983, di mana bank-bank pemerintah diperkenankan menetapkan sendiri tingkat suk bunga, pagu kredit dihapus dan kredit subsidi disederhanakan tingkat suku bunganya, maka industry perbankan Indonesia mulai mengarah kepada suatu tingkat...
Depok: Universitas Indonesia, 1991
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Nancy Gloria Miranda, author
ABSTRAK
Tulisan ini bermaksud untuk mempelajari dan menganalisis peran Eksternalitas Jaringan, Karakteristik Inovasi, dan Kecemasan Teknologi pada suatu bentuk model bisnis keuangan yang baru. Inovasi-inovasi Digital telah mengubah banyak aspek kehidupan manusia modern. Banyak model bisnis mengintegrasikan bisnis mereka ke bentuk online atau virtual di bagian depan bisnis mereka, termasuk perbankan....
2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Deddy Prasetiyo, author
ABSTRAK
Pengukuran kinerja perbankan syariah saat ini masih menggunakan alat ukur kinerja bank konvensional seperti CAMELS, DEA, ROA dan ROE. padahal alat ukur kinerja konvensional masih banyak kelemahan karena belum dapat mengakomodir tujuan bank syariah yang tidak hanya berfokus pada mencari keuntungan tetapi juga harus patuh terhadap ketentuan syariah. Pengukuran...
Depok: Sekolah Kajian Stratejik dan Global Universitas Indonesia, 2018
T50116
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ridwan Adi Pramanto, author
ABSTRAK
Indikasi kinerja perbankan yang memiliki kecenderungan kurang stabil, dilihat dari profitabilitas yang naik turunnya laba bersih, dikhawatirkan akan terus berlanjut yang dapat menyebabkan tidak tumbuhnya perusahaan. GWM merupakan suatu instrument makro prudential yang yang dapat meningkatkan atau menurunkan tingkat likuiditas suatu bank. Penelitian ini dilakukan pada perusahaan sektor perbankan bank...
Depok: Fakultas Eknonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2018
T50414
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Riko Kensha Koeswiyono, author
Makalah ini bertujuan untuk meneliti pengaruh struktur kepemilikan dan kompetisi terhadap stabilitas perbankan di Indonesia pada periode 2007 hingga 2017. Sampel diperoleh dari bank yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Hasil temuan mendukung teori Competition-Fragility. Selain itu konsentrasi kepemilikan keluarga memiliki pengaruh positif terhadap stabilitas bank. Hasil temuan juga mengindikasikan...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2020
T54951
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Latumaerissa, Julius R.
Jakarta Bumi Aksara 1999,
332.1 Lat m.
Buku Teks  Universitas Indonesia Library
cover
Eka Harjanto Setiawan, author
ABSTRAK


lndustri Real Estat mengalami fluktuasi yang hebat antara tahur1 1993- 1999. Semaraknya industri ini dimulai pada tahun 1993 yang ditandai dengan banyaknya pameran-pameran real estat di Jakarta yang menawarkan berbagai macam produk properti seperti kawasan perumahan, kondominium, komplek perkantoran, kawasan wisata, kawasan agrowisata dan juga resort terpadu. Namun kondisi booming ini tidak bertahan lama,...
2000
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Kasmir, author
Jakarta: Kencana Prenada Media, 2004
332.1 KAS p
Buku Teks  Universitas Indonesia Library
cover
Elisa Indriasari, author
Perkembangan teknologi informasi dan telekomunikasi beberapa dekade terakhir membawa implikasi terhadap hampir semua sektor bisnis, termasuk sektor perbankan. Salah satu teknologi perbankan yang saat ini mulai marak diimplementasikan di Indonesia adalah Internet Banking. Bagi nasabah, teknologi ini menawarkan kemudahan untuk bertransaksi dari mana saja dan kapan saja. Bagi bank, layanan...
2001
T3020
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Untung Nugroho, author
Proses pemberian independensi bank sentral di Indonesia dimulai dengan ditandatanganinya letter of intent kepada IMF tanggal 15 Januari 1998 oleh Presiden Soeharto. Langkah ini kemudian ditindaklanjuti dengan dikeluarkannya Keppres No.23/1998 tentang pemberian kewenangan kepada Bank Indonesia 031) yang memberikan kebebasan dalam menyusun dan melaksanakan kebijakan di bidang pengendalian moneter, penentuan...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2004
T4981
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library