Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 396 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Siti Nurjani, author
ABSTRAK
Cheilitis angularis adalah peradangan pada satu atau kedua sudut mulut yang berupa maserasi, fisur dan eritema yang erosi. Banyak faktor yang dapat mempengaruhi terjadinya cheilitis angularis antara lain berkurangnya dimensi vertikal, defisiensi nutrisi dan "superimpose" dari mikroorganisme yaitu Candida albican, Staphylococcus dan Streptococcus. Pengamatan pendahuluan yang dilakukan pada anak-anak SD...
1995
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Chiquita Priyambodo, author
ABSTRAK
Penelitian ini dilakukan untuk membuktikan peran kontak prematur dan bloking terhadap bentuk kerusakan tulang alveolar secara klinis. Pengamatan dilakukan pada 92 elemen gigi posterior bawah. Pengamatan secara radiografis dilakukan dengan melihat bentuk kerusakan tulang alveolar, berbentuk vertikal atau horisontal. Sampel diambil dari gigi yang mengalami kontak prematur dan atau bloking...
1995
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Nina Ratna Karaton, author
ABSTRAK
Pada mukosa mulut dapat ditemukan lebih kurang 200 macam penyakit yang secara klinik memberikan gambaran yang hampir serupa satu sama lain, sehingga para klinisi memerlukan suatu informasi yang rasional untuk menetapkan diagnosisnya. Salah satu alternatif ialah dengan menggunakan teknik sitologi eksfoliatif. Penelitian ini bertujuan mempelajari berbagai gambaran sitologik dari lesi...
1993
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Chairul Maulidi, author
ABSTRAK
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh pada hasil pengisian saluran akar di 1/3 apeks, akibat pengambilan sebagian gutaperca untuk ruang pasak. Pengambilan dilakukan pada hari ke-1, hari ke-3, dan hari ke-7 setelah pengisian saluran akar, dengan menggunakan semen saluran akar yang berbeda. Enam puluh enam akar gigi saluran akar tunggal,...
Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 1994
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Abdul Latief Nitiprodjo, author
Seberapa besar efek adrenalin yang terdapat pada obat anestesi lokal dalam konsentrasi 1:80.000 dan 1:200.000 terhadap denyut jantung dan tekanan darah belum begitu jelas. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui seberapa besar efek kedua macam obat tersebut terhadap denyut jantung dan tekanan darah. Tiga puluh dua pasien sehat, dengan usia antara...
Depok: Universitas Indonesia, 1993
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Siti Aliyah Pradono, author
ABSTRAK


Stomatitis aftosa rekuren (SAR), disebabkan oleh multifaktor. Salah satu faktor yang berperan dalam timbulnya SAR adalah defisiensi zat besi. Keadaan defisiensi zat besi dapat diketahui dengan melihat kadar serum iron (SI) penderita. Hasil dari berbagai penelitian dari berbagai negara tentang hal tersebut masih terdapat banyak perbedaan. Sehubungan dengan...
1993
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Laila Ruslita, author
ABSTRAK
Adanya korelasi yang erat antara kista folikuler (kista dentigerous) dengan ameloblastoma telah diamati oleh para ahli, walaupun terdapat perbedaan yang cukup besar baik sifat maupun perawatan dari kedua kasus tersebut. Dalam hal ini ameloblastoma dimungkinkan terlihat dalam dinding kista dentigerous yang terlebih dulu ada, sebagai bagian dari kemungkinan proses terbentuknya...
1993
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Chaidar Masulili, author
ABSTRAK
Kecekatan dan retensi gigi tiruan lepasan tergantung pada adaptasi yang baik dari basis gigi tiruan terhadap jaringan lunak di bawahnya. Adaptasi ini diperoleh dari kontak yang erat antara basis gigi tiruan terhadap jaringan mukosa pendukungnya. Untuk itu harus dibuat dari cetakan yang dapat merekam jaringan lunak di bawahnya secara akurat....
1992
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Widurini D.S., author
BASTRAK
Kerusakan gigi molar satu rahang atas frekuensinya Cukup tinggi dan sering disertai kelainan pulpa. Perawatan saluran akar pada gigi ini memerlukan keterampilan yang ditunjang oleh pengetahuan anatomi dan morfologi a.l. panjang gigi, bentuk penampang saluran akar, jumlah akar, jumlah saluran akar, dan letak orifis. Dalam perawatannya sering dijumpai kesulitan menentukan...
1992
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Narlan Sumawinata, author
Jakarta: UI-Press, 2008
PGB 0274
UI - Pidato  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>