Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 203 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Muhammad Farras Mutawakkil, author
Corporate Social Responsibility (CSR) upaya mendorong percepatan kemandirian ekonomi bagi usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) sebagai sumber ketahanan ekonomi masyarakat dengan penghasilan menengah ke bawah. Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis penerapan CSR yang dikenal Program Kemitraan dan Bina Lingkungan (PKBL) PT X yang dibantu oleh UKM Center Fakultas Ekonomi...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2019
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Fahrul Affan Maulana, author
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis implementasi Creating Shared Value(CSV) Danone Aqua Klaten yang menjembatani antara kepentingan bisnis perusahaan dengan tanggung jawab sosial mereka, serta implikasinya pada penerimaan sosial. Studi sebelumnya menunjukkan bahwa CSV belum menjadi strategi ...
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yeterina Widi Nugrahanti, author
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengevaluasi pengaruh pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan (Corporate Social Responsibility/CSR) terhadap nilai perusahaan. Indeks pengungkapan tanggung jawab sosial pada penelitian ini diukur dengan indeks pengungkapan Global Reporting Initiative (GRI) sedangkan nilai perusahaan diukur dengan Price to Book Value. Penelitian ini menggunakan sampel 66 perusahaan manufaktur...
Depok: Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 2012
JEBI 2:2 (2012)
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Teuku Zefrial, author
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2009
S25139
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Silitonga, Vani Irianty, author
Tujuan dari skripsi ini adalah untuk menguji pengaruh pengungkapan CSR terhadap biaya modal. Selain itu skripsi ini juga menguji apakah manajemen laba memperkuat (memperlemah) pengaruh pengungkapan CSR terhadap biaya modal. Yang menjadi sampel dari penelitian ini adalah industri non keuangan yang terdaftar di BEI sebanyak 159 pada tahun 2014. Hasil...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2016
S62353
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Irena Ganesha, author
Penelitian ini membahas perubahan atas pengelolaan pemangku kepentingan dikarenakan adanya tekanan dampak sosial perusahaan. Teori yang menjadi landasan penelitian ini ialah teori pemangku kepentingan dimana teori ini menyatakan bahwa perusahaan juga harus berorientasi pada kepentingan sosial. Penelitian ini merupakan penelitian studi kasus dengan menggunakan data primer dan sekunder yang pada...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2020
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Mochamad Firman Ardi Putra, author
Skripsi ini membahas bagaimana pengaruh kinerja lingkungan (CSR Performance) dan pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan (CSR Disclosure) terhadap tingkat agresivitas perpajakan (Tax Aggressiveness) atas perusahaan-perusahaan yang terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia selama periode periode 2013 s.d. 2018. Penilaian atas kinerja lingkungan dilakukan oleh Kementrian Lingkungan sebagai pihak yang independen. Penelitian ini...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisinis Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Miharni Tjokrosaputro, author
Maksud utama penelitian ini untuk meneliti etika pemasaran sebagai moderasi terhadap hubungan antara CSR, reputasi perusahaan dan implikasinya pada kinerja pemasaran perusahaan. Kinerja pemasaran diukur melalui kepuasan dan loyalitas pelanggan. Ranah penelitian ini termasuk dalam teori pemasaran sosial, dimana teori pertukaran sosial menjadi fondasinya. Selain itu,...
Depok: Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia, 2014
D-pdf
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ahmad Haekal, author
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana dan seberapa besar pengaruh corporate social responsibility terhadap corporate image dan repurchase intention di PT. Bank Syariah Mandiri Thamrin, Jakarta. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis statistik structural equation modelling (SEM) dengan bantuan perangkat lunak Lisrel versi 8.72. Hasil riset 135 responden menyatakan...
Jakarta: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2015
T-Pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Rini Kumala, author
Penelitian ini meneliti pengaruh pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan dan kepemilikan keluarga terkonsentrasi terhadap manajemen laba. Selain itu, penelitian ini juga menguji pengaruh kepemilikan keluarga terkonsentrasi terhadap hubungan pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan dan manajemen laba. Penelitian ini menggunakan sampel seluruh perusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2016
S64423
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library