Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 404 dokumen yang sesuai dengan query
cover
[Sindrom nefrotik merupakan penyakit ginjal yang sering terjadi pada anak ditandai dengan proteinuria, hipoalbuminemia, dan edema. Pasien anak sindrom nefrotik dapat mengalami relaps yang dipicu oleh infeksi sebelumnya. Infeksi yang sering dilaporkan pada sindrom nefrotik adalah infeksi saluran pernapasan akut (ISPA). Penelitian dilakukan untuk mengetahui hubungan ISPA dengan kejadian relaps...
[, Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia], 2015
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Afrina, author
ABSTRAK Latar Belakang Sindrom mata kering adalah suatu gangguan pada permukaan mata yang ditandai dengan ketidakstabilan produksi dan fungsi dari lapisan air mata yang menghasilkan gejala tidak nyaman, gangguan penglihatan, dan ketidakstabilan lapisan air mata yang berpotensi mengalami kerusakan pada permukaan mata. Salah satu faktor yang mempengaruhi timbulnya adalah kualitas udara dalam...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2015
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Pardede, Sudung O., author
ABSTRAK Latar belakang: Sindrom nefrotik idiopatik (SNI) relaps anak terjadi karena ketidakseimbangan sel T-helper dan sel T-regulator. Perubahan komposisi bakteri usus besar dapat menyebabkan gangguan integritas usus, responsi imun, mungkin berperan terhadap relaps pada SNI. Tujuan: Untuk mengetahui jenis dan komposisi bakteri usus besar pada SNI remisi dan relaps, hubungan jenis dan...
2016
D-Pdf
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Hughes, Graham, author
Hughes syndrome : the antiphospholipid syndrome : a guide for students provides an in-depth analysis into the main effects of hughes syndrome. In 1983, Dr Graham Hughes, and his team in London, described a syndrome and subsequently developed simple blood tests to diagnose the condition. This syndrome is characterised by thrombosis...
London : Springer, 2012
e20426070
eBooks  Universitas Indonesia Library
cover
Yunita Dian Ika Ratnasari, author
ABSTRAK
Latar belakang: Sindrom dispepsia fungsional merupakan gejala gastrointestinal yang bersifat kronis atau rekuren dan tidak dapat dijelaskan, karena abnormalitas biokimia atau struktural pada evaluasi menggunakan pemeriksaan diagnostik standar tidak menunjukkan adanya abnormalitas. Pada penelitian ini ingin diketahui apakah pekerja rumah sakit yang bekerja dengan sistem kerja gilir berhubungan dengan sindrom dispepsia fungsional dibandingkan dengan pekerja yang...
2016
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Agung Setiyo Wibowo, author
Jakarta: Elex Media Komputindo, 2017
153.8 AGU m
Buku Teks  Universitas Indonesia Library
cover
Erni Juwita Nelwan, author
2015
MK-Pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja  Universitas Indonesia Library
cover
Irawadi Darmaputra, author
ABSTRAK
STK merupakan salah satu penyakit yang dilaporkan oleh badan statistik perburuhan di negara maju sebagai penyakit yang sering dijumpai di kalangan pekerja industri. Pada pekerja pemotong ikan di Muara Baru mempunyai resiko tinggi untuk terjadinya STK karena gerakan memotong ikan yang memerlukan tenaga dan dilakukan secara berulang dan terus menerus.

Penelitian...
2017
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Rachmat Dediat Kapnosa Hasani, author
Latar Belakang: Sindrom ovarium polikistik merupakan kelainan endokrin dan metabolik terbanyak yang dialami oleh wanita usia reproduksi. Penyebab dari SOPK diketahui multifaktorial, namun faktor lemak memiliki peranan penting dalam perjalanan penyakit. Pada pasien SOPK ditemukan akumulasi lemak dilokasi tertentu. Komposisi lemak tubuh dapat menyebabkan proses inflamasi klinis derajat rendah yang...
Depok: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2018
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Simanjuntak, Magda Sabrina Theofany, author
ABSTRAK
> Sick Building Syndrome SBS merupakan gejala-gejala non spesifik yang dialami pada seseorang ketika berada di dalam ruangan dan menghilang ketika seseorang berada di luar ruangan. Hal ini dipengaruhi oleh kondisi udara di dalam ruangan seperti kualitas fisik, kimia dan biologis serta kondisi individu yang dipengaruhi oleh kebiasaan maupun riwayat penyakit....
2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library