Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 168 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Naskah ini merupakan ringkasan yang dibuat oleh Mandrasastra pada bulan Mei 1931. Naskah yang diringkas semula berkode NR.122, tetapi kini telah hilang dari koleksi FSUI, tinggal ringkasan ini saja. Dari ringkasannya diketahui, naskah yang hilang berisi berbagai teks ajaran, diantaranya tentang munculnya lintang kemukus, bahan-bahan pembuat jamu, teka-teki suatu ngelmu,...
[Place of publication not identified]: [publisher not identified], [date of publication not identified]
PR.153-NR 122
Naskah  Universitas Indonesia Library
cover
Eva Kurnia Septiana, author
Diabetes melitus adalah penyakit yang serius dan kronis di mana tingkat terjadinya meningkat seiring dengan peningkatan obesitas dan penuaan. Salah satu pendekatan terapi untuk mengurangi hiperglikemia postprandial adalah dengan memperlambat penyerapan glukosa karena adanya penghambatan terhadap α-glukosidase. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui beberapa tanaman yang memiliki aktivitas penghambatan α-glukosidase serta...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2011
S669
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
harun Mat Piah
Kualalumpur: Perpustakaan Negara Malaysia, 2006
610.595 HAR k
Buku Teks  Universitas Indonesia Library
cover
Background: Jamu has be en a long history as an ancient heritage and indigenous wisdom for maintaining and restoring health of Indonesian people. However, as traditional medicine, jamu stilllacks of scientific evidence in terms of efficacy and safety On the other hand, there is a great demand to use jamu...
BULHSR 15:2 (2012)
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Tilaar, Martha, author
Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, 2015
615.88 MAR t
Buku Teks  Universitas Indonesia Library
cover
Jakarta: BALITBANGKES, 2011
633.88 IND
Buku Teks  Universitas Indonesia Library
cover
Novela Permatasari, author
ABSTRAK
Skripsi ini membahas fenomena sosial mengenai hubungan sosial yang dimanfaatkan pelaku usaha jamu. Hubungan sosial ini dapat membentuk jaringan sosial dan sebagai modal sosial dalam menjalankan bisnis jamu. Dengan memanfaatkan hubungan sosial, pelaku usaha dapat bekerjasama, mendapatkan sumber daya, dan terutama dalam menciptakan inovasi. Terbinanya hubungan sosial yang baik akan...
2017
S67359
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Detri Sudiarto, author
Obat tradisional yang oleh masyarakat lebih dikenal sebagai jamu, sudah sejak dahuiu digunakan untuk kesehatan. Berdasarican Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No. 246/ Menkes/ Per/ V/ 1990 tentang Izin Usaha Industri Obat Tradisional dan Pendaftaran Obat Tradisional dinyatakan bahwa obat tradisional tidak boleh mengandung bahan kimia sintetik atau basil isolasi...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 1999
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Titi Mulyani, author
Jamu/obat tradisional adalah ramuan bahan alam yang biasa digunakan oleh sebagian besar masyarakat Indonesia sejak dahulu kala. Kebiasaan mi dijadikan pemerintah sebagai aset yang hams dipertahankan dan dikembangkan dalam rangka pembangunan dibidang kesehatan. Penelitian mi bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya hubungan antara tempat tinggal penduduk yakni wilayah pedesaan dan perkotaan dengan...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 1997
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Fatchul Fadlilah Anza, author
Obat tradisional di Indonesia semakin banyak beredar dan digunakan oleh masyarakat, Sementara kehalalan produk obat tradisional tersebut masih dipertanyakan. Pengaturan sertifikasi halal masih kurang melindungi konsumen muslim. Tujuan penelitian dalam skripsi ini adalah untuk mengetahui peraturan labelisasi halal sebelum dan sesudah keluarnya undang-undang Jaminan Produk Halal bagi obat tradisional dalam...
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2016
S61729
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library