Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 469 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Estrelita Ryasti Sari, author
Tujuan penelitian ini adalah untuk menemukan fungsi serta makna kekerasan yang terdapat dalam dongeng Le Petit Poucet karya Charles Perrault..pendekatan yang digunakan adalah pendekatan struktural. Teori yang digunakan adalah teori struktural mengenai hubungan sintagmatik dan paradigmatik dari Roland Barthes serta teori tentang sekucn dari M.P. Schmitt dan A. Viala. Analisis...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2008
S14379
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Media massa pada masa Perang Dunia II (1939-1944) memegang peranan penting dalam memberikan informasi kepada masyarakat Prancis. Penelitian ini membicarakan mengenai situasi pers dan kondisi surat kabar di Prancis pada masa Perang Dunia II, serta memperlihatkan pesan propaganda melalui judul dan isi artikel politik yang dimuat dalam surat kabar tersebut...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2008
S14362
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Niken Setyorini, author
Permasalahan yang akan diangkat dalam skripsi ini adalah nasionalisme yang ada pada Bazarov dalam Ott), i Deli karya Ivan Sergeevii; Turgenev dengan tokoh Hanafi Salah Asuhan karya Abdoel Moeis sebagai wakil generasi muda. Teori yang digunakan salah satunya adalah H.R. Jauss yaitu kesamaan sejarah dan sosial dapat menyebabkan kesamaan dalam...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2008
S15088
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Mariana Ermawan, author
Skripsi ini mengranalisis novel Bacu.luccr Mwiw'uua/ Vasilisa Malygina (1923) karya A_rcrcaw)pa A.9urau.loGua ho:,nonruarr/ Aleksandra Mixailovna Kollontaj (1872-1952) dengan pendckatan sosiologi sastra. Permasalahan yang menjadi tokus penulis adalah propaganda wajah baru perempuan dalam sistem sosial masyarakat Uni Soviet yang tercermin melalui karaktcr Vasilisa, tokoh utama dalam novel ini. Propaganda wajah baru...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2008
S15096
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Ahmad Fikri Hadi, author
Penulisan yang berjudul _Perkembangan Musik Punk Di Amerika Serikat Tahun 1974-1980_ ini akan menitikberatkan fokus penelitiannya pada perkembangan musik punk itu sendiri yang ditekankan pada tahun 1974-1980, dimana pada kurun waktu tersebut musik punk muncul dan berkembang di Amerika Serikat. Perkembangan musik punk itu sendiri bisa dilihat dari karakteristik musiknya,...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2009
S12135
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Penilitian ini dilakukan atas dasar minimnya hasil penelitian tentang boneka wayang kulit Jawa Cin...
Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2008
S11645
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Destin Nurafiati Ristanti, author
Bahasa yang dipakai oleh suatu kelompok masyarakat belum tentu sama dengan yang dipakai oleh kelompok masyarakat lainnya. Salah satu kelompok masyarakat yang menggunakan kosa kata tertentu adalah kelompok masyarakat yakuza yang ada di Jepang. Kelompok masyarakat ini menggunakan kosa kata yang tidak sama dengan kosa kata yang digunakan oleh masyarakat...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2009
S13709
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Happy Indah Nurlita Goeritman, author
Membahas cara pandang tokoh utama Philippa van der Steurr sebagai wanita homoseksual. Dalam pandangan tokoh ditemukan berbagai bentuk represi yang dialaminya, serta resistensi yang dibangunnya. Represi tersebut mempengaruhi cara pandang tokoh utama.
The main character's perspective Philippa van der Steur a homoseksual woman. In the perspective of main character found variety...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2010
S15830
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Avidya Sekar Saga, author
ABSTRAK
Konsep ibu ideal di Jepang yang disebut ryousai kenbo (istri yang baik, ibu yang bijak) direproduksi pada masa pasca-perang dengan nama sengyou shufu (ibu rumah tangga penuh waktu) dan kyouiku mama (ibu pendidikan). Krisis ekonomi pada tahun 90an di Jepang menyebabkan tergoncangnya nilai-nilai yang terinternalisasi di masyarakat, termasuk di dalamnya...
2019
MK-pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja  Universitas Indonesia Library
cover
Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, 1984
899.223 8 CER (1)
Buku Teks  Universitas Indonesia Library