Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 19 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Mujamilah, author
ABSTRAK Paduan intermetalik R2Fe17_ xMx memiliki dua tipe struktur yaitu heksagonal Th2Ni17 (grup ruang P63/mmc) dan rhombohedral Th2Zn17 (grup ruang R3m). Struktur heksagonal dimiliki paduan dengan R berupa atom tanah jarang berat dan x bernilai rendah ( x < 3). Struktur rhombohedral dimiliki paduan dengan R berupa atom tanah jarang ringan...
Depok: Universitas Indonesia, 1998
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Bambang Suharno, author
Die soldering merupakan salah satu cacat proses pengecoran logam dimana cairan logam melekat pada permukaan baja cetakan. Proses ini merupakan hasil reaksi antar muka antara aluminium cair dengan permukaan cetakan. Aluminium dengan kandungan silikon 7 dan 11% serta baja cetakan SDK 61 merupakan hal yang umum digunakan sebagai cairan logam...
Depok: Lembaga Penelitian Universitas Indonesia, 2007
AJ-Pdf
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Astri Pertiwi, author
Modifikasi dilakukan pada sistem katalis yang terdiri dari logam Ni dan Zn sebagai promotor dengan penyangga karbon aktif agar dapat menurunkan keasaman dalam menghidrogenasi CO dan CO2 secara simultan menjadi metanol. Karbon aktif berasal dari batubara bituminous yang mengandung unsur Si, Al, Fe, Ca, S dan Mg. Katalis dibuat secara...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2016
T45691
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Kalvin Saputra Irawan, author
Alumunium merupakan material yang umum digunakan dalam industri otomotif dan penerbangan. Namun dalam paduan Al-Si akan membentuk fasa intermetalik β-Al5FeSi yang berdampak buruk terhadap sifat mekanik paduan, tetapi belum bisa dihilangkan. Penambahan modifier dan peningkatan laju pendinginan merupakan cara mengurangi dampak fasa tersebut. Logam tanah jarang merupakan logam yang efektif...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2017
S66582
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ali Darmawan, author
Karena dianggap lebih ekonomis, bahan baku yang biasa digunakan dalam dunia industri pengecoran aluminium di Indonesia cenderung menggunakan scrap. Akan tetapi penggunaan scrap tersebut mempunyai efek negatif, mengingat di dalam scrap tersebut terdapat banyak unsur pengotor seperti Fe. Terdapatnya Fe tersebut sangat merugikan mengingat dapat membentuk fasa intermetalik yang cenderung...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2008
S41681
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Rendi Fajar Binuwara, author
ABSTRAK
Aluminium Alclad 2014 memberikan kekuatan tinggi dan ketahanan korosi yang baik pada lingkungan yang korosif untuk diaplikasikan pada industri pesawat terbang. Pengaruh proses penuaan terhadap ketahanan korosi retak tegang dengan parameter waktu (5 jam, 8 jam, dan 10 jam) ditinjau dengan standar Bent-Beam ASTM G39 dalam lingkungan salt spray NaCl 5% sesuai dengan ASTM...
Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2012
S42180
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Bramuda Maulana, author
Penelitian ini yang berfokus pada pengaruh unsur logam tanah jarang cerium Ce terhadap fasa intermetalik yang terbentuk pada saat proses solidifikasi, dimana unsur cerium Ce ditambahkan sebesar 0.1; 0.3; dan 0.5 wt pada matriks paduan Al-5Zn-0.5Si. Penambahan unsur cerium Ce yang semakin banyak ,sesuai dengan urutannya, maka anoda korban akan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2017
S67758
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Hilmi Aziz, author
Die soldering merupakan fenomena terbentuknya lapisan intermetalik pada antarmuka cetakan dan paduan aluminium yang dapat menyebabkan kegagalan cetakan sehingga dapat menurunkan produktivitas produksi. Soldering sering terjadi di sekitar gate pada kecepatan injeksi molten tinggi terutama pada aplikasi High Pressure Die Casting (HPDC). Untuk mengetahui pengaruh kecepatan injeksi dan unsur paduan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2012
S1355
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Mohammad Kamiluddin, author
Paduan Al-7wt%Si merupakan salah satu jenis paduan aluminium silikon yang memiliki aplikasi besar dalam dunia pengecoran khususnya proses die casting. Dalam aplikasi di dunia industri die casting terdapat problem yang disebut dengan die soldering. Die soldering adalah fenomena menempelnya aluminium cair pada permukaan material cetakan dan ada bagian benda casting...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2008
S41680
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 >>