Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 74 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Novia Ramadhan, author
Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi implementasi pedoman komite audit sektor publik di Kementerian Keuangan. Penelitian ini menggunakan pendekatan studi kasus kualitatif, termasuk analisis dokumen primer dan wawancara terstruktur dan semi terstruktur pada Komite Audit dan Inspektorat Jenderal Kementerian Keuangan. Dengan menggunakan pedoman best practice Audit and Risk Assurance Committee Handbook...
Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2023
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sasti Wisuandini, author
Lahirnya undang-undang Nomor 11 tahun 2020 tentang Cipta Kerja menuntut ketersediaan informasi geospasial sebagai basis data pemberian perizinan investasi di daerah. Ketersediaan informasi geospasial dasar di tahun 2020 masih tersedia 1.9% dari kebutuhan nasional. Tuntutan percepatan penyelenggaraan informasi geospasial tertuang dalam program prioritas kerja nasional pada rencana pembangunan jangka menengah...
Depok: Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia, 2021
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Revita Maiowa, author
Kepuasan kerja merupakan suatu bentuk kepuasan individu terhadap pekerjaannya. Penelitian ini bertujuan untuk meneliti fenomena kepuasan kerja, serta menguji pengaruh dari emotional intelligence dan participative leadership yang ada pada individu terhadap kepuasan kerja, dengan menggunakan variabel keterikatan kerja sebagai mediasinya. Penelitian ini menggunakan metode analisis Structural Equation Modelling (SEM) dengan membagikan kuesioner kepada responden. Penelitian...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Fanny Rosalia, author
Komitmen afektif organisasi menjadi salah satu persoalan yang harus dihadapi para pemimpin di dalam organisasi sektor publik. Penelitian menunjukan adanya faktor-faktor yang bersifat personal maupun situasional yang dapat membentuk komitmen afektif organisasi. Penelitian ini bertujuan menguji hubungan gaya komunikasi pemimpin melalui enam dimensi di dalamnya, yaitu ekspresif, ketepatan, agresi verbal,...
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2024
T-pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Suhaiza Ismail, author
ABSTRAK
The Concept of Private Finance Initiative (PFI) or Public Private Partnership (PPP) has been internationally implemented over the last two decades. In Malaysia, even though the involvement of the private sector in assisting with the provision of public services and facilities is not new, only recently under the Ninth Malaysia Plan...
[University Malaysia. Department of Accounting International Accounting International Islamic;Universitas Indonesia, Universitas Indonesia], 2007
J-pdf
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Risman, author
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi penerapan Balanced Scorecard yaitu mengetahui kesesuaian antara praktik dengan konsep. Metode penelitian yang digunakan adalah metode analisis deskriptif yaitu mengumpulkan, mengklasifikasikan, dan menganalisis data untuk kemudian didiskripsikan secara sistematis sehingga dapat dibuat kesimpulan. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa implementasi konsep Balanced Scorecard pada KPKNL Jakarta III...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2016
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Alin Yorica, author
ABSTRAK
Penelitian ini dilakukan untuk menginvestigasi pengaruh komunikasi perubahan, rasa percaya pada manajemen dan sinisme rekan kerja terhadap sinisme perubahan kemudian pengaruh sinisme perubahan terhadap intensi untuk menolak perubahan di lingkungan instansi pemerintah, yaitu unit kerja ABC dan DEF organisasi XYZ. Responden dalam penelitian ini adalah pegawai negeri sipil di dua unit kerja tersebut dengan jumlah...
2016
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Muhammad Krisna Widisukmana, author
ABSTRAK
Mengingat pentingnya kebijakan akuntansi pemerintah terutama terkait aset tetap sesuai dengan karakteristik entitas yang akan mempengaruhi kewajaran dan keandalan laporan keuangan yang dihasilkan, maka penelitian ini bertujuan untuk menganalisis akuntansi salah satu aset tetap yang memiliki karakteristik khusus pada pemerintah, yaitu hewan ternak. Entitas yang menjadi objek penelitian adalah Balai...
2017
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Maria Yosepin Basic Kristia Suseno, author
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh komitmen profesional dan locus of control auditor internal terhadap intensi untuk melakukan whistleblowing serta menguji pengaruh kesadaran etis sebagai variabel pemoderasi atas hubungan tersebut. Analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier dan analisis regresi hierarkial. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh auditor internal...
2016
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Windhu Wibisono, author
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan membangun intervensi untuk implementasi audit kinerja sektor publik oleh institusi pemeriksa eksternal di Indonesia yakni BPK dengan menggunakan kerangka democratic enough governance. Kerangka tersebut menyelaraskan antara dimensi isi, konteks, dan kualitas dari kerangka democratic governance Cheema, 2005 dengan intervensi berpendekatan good enough governance Grindle,...
Depok: Universitas Indonesia, 2018
D2394
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8   >>