Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 89 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Josua Leo Petra, author
Penelitian ini dilaksanakan dengan menggunakan pendekatan analisis daya dukung kawasan dalam rangka pengembangan pengelolaan pariwisata hutan mangrove di Pulau Untung Jawa. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa terdapat empat jenis mangrove yang ditemukan yaitu Rhizopora apiculata, Rhizopora mucronata, Rhizopora stylossa, dan Bruguiera gymnorhiza. Indeks Kesesuaian Wisata IKW di kawasan hutan mangrove Pulau...
Jakarta: Sekolah Ilmu Lingkungan Universitas Indonesia, 2017
T49396
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Berliana Nur Kholila, author
ABSTRAK
Meningkatnya pertumbuhan penduduk menyebabkan pemenuhan kebutuhan pangan juga meningkat. Hal ini menyebabkan petani akan semakin intensif dalam pemanfaatan pestisida. Kecamatan Cakung adalah salah satu kecamatan yang dipertahankan sebagai zonasi pertanian sawah sehingga pemerintah mulai memperkenalkan biopestisida untuk kegiatan pertanian. Penggunaan biopestisida menjadi alternatif menggantikan pestisida untuk menjaga hasil panen. Masalah...
Jakarta: Sekolah Ilmu Lingkungan Universitas Indonesia, 2020
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
La Ode Hermansyah, author
Suaka Margasatwa Buton Utara memiliki dua spesies satwa liar yang terancam punah yaitu maleo ( Macrocephalon maleo) dan anoa ( Bubalus depressicornis). Ancaman kepunahan dua spesies tersebut karena kesalahan eksploitasi oleh masyarakat sekitar. Pengamatan di dua lokasi blok hutan yaitu blok hutan Wa Ode Hasima dan blok hutan Lapute didapat...
Depok: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2011
T30248
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Yuni Indriati Fatonah, author
Industri sepatu di Indonesia berperan penting pada perekonomian masyarakat berpenghasilan rendah. Dalam proses produksinya, industri sepatu menggunakan lem mengandung pelarut organik berbahaya seperti benzena. Penelitian ini dilakukan untuk memperkirakan risiko kesehatan akibat pajanan benzena dan manejemen risiko yang harus dilakukan. Tempat penelitian adalah bengkel sepatu "X" di kawasan Perkampungan Industri...
Depok: Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, 2010
T30559
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Rita Dewi, author
Pendidikan lingkungan hidup adalah bagian dari isu lingkungan global setelah Konferensi Stockholm tahun 1972. Perhatian dunia pada masalah lingkungan menuntut adanya program pendidikan lingkungan hidup di setiap negara di dunia. Hal ini menunjukkan bahwa masalah lingkungan adalah masalah seluruh manusia di dunia. Pendidikan lingkungan hidup adalah upaya mengubah perilaku dan...
Depok: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2007
T20845
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Nurul Hidayati, author
Pengelolaan ekosistem lamun yang tepat perlu dilakukan untuk mencapai keberlanjutan. Pendekatan yang dapat digunakan yaitu jasa ekosistem. Tujuan riset ini adalah menganalisis struktur komunitas lamun, nilai ekonomi ekosistem lamun, serta persepsi pemangku kepentingan, penduduk, dan wisatawan. Penelitian dilakukan di pulau pemukiman di Kepulauan Seribu. Analisis yang digunakan yaitu analisis struktur...
Jakarta: Sekolah Ilmu Lingkungan Universitas Indonesia, 2019
T51742
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ferryati Masitoh, author
Air merupakan sumber daya alam yang sangat penting bagi kehidupan. Pertumbuhan penduduk yang pesat dan peningkatan aktivitas menyebabkan meningkamya kebutuhan air dan terjadinya perubahan penggunaan laban dari lahan bervegetasi menjadi Iahan terbangWl. Kedua hal tersebut memberikan dampak yang tidak baik terhadap kelestarian air tanah, terutama di CAT Jakarta. Penelilian ini...
Depok: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2011
T31658
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Margaretha Jayanti Jati Rini, author
Rumusan masalah yang dipaparkan dalam penelitian ini adalah masih kurangnya efisiensi pemakaian air irigasi, sehingga memerlukan peningkatan peran P3A daJam pengelolaan irigasi di daerah irigasi Telagasari. Tujuan khusus dari penelitian ini adalah mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi peran P3A, menganalisis distribusi air irigasi yang terkait kinetja PlA, menganalisis tingkat peran P3A...
Depok: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2011
T33676
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
KM Ricky Rinaldy, author
Kegiatan penambangan pasir tanpa izin masih ditemukan di kawasan Batur Global Geopark, hal ini kontradiktif dengan tujuan dan mengancam status Gunung Batur sebagai Global Geopark pertama di Indonesia. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis dampak lingkungan akibat dari kegiatan penambangan pasir tanpa izin di Desa Songan A dan Desa Batur Selatan...
Jakarta: Sekolah Ilmu Lingkungan Universitas Indonesia, 2023
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Zarah Beby Ningrum, author
Kerusakan lingkungan telah terjadi hampir di semua wilayah di dunia, terutama wilayah dengan jumlah penduduk yang tinggi seperti wilayah perkotaan. Penerapan perilaku ramah lingkungan sebagai bentuk perlindungan lingkungan perlu diterapkan oleh semua orang termasuk mahasiswa. Namun, berdasarkan penelitian sebelumnya menunjukkan bahwa kepedulian lingkungan dan perilaku ramah lingkungan pada mahasiswa masih...
Jakarta: Sekolah Ilmu Lingkungan Universitas Indonesia, 2019
T53503
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9   >>