Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 468 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Dewi Susylowati, author
ABSTRAK
Penelitian kali ini bertujuan untuk menganalisa fitokimia secara kuantitatif dan kualitatif; aktivitas antioksi dan ekometabolomik daun beluntas yang tumbuh pada lahan salin. Metode yang digunakan dalam uji aktivitas antioksidan adalah metode 2,2-diphenyl-1- picrylhydrazyl (DPPH) and High Performance Liquid Chromatography (HPLC) digunakan untuk menganalisa ekometabolomik. Hasil uji kualitatif fitokimia ekstrak metanol daun beluntas pada lahan salin...
2019
T53125
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Meutia Safira Fakhraini, author
Sekuestrasi karbon pada makroalga melalui fotosintesis dapat berkontribusi terhadap permasalahan perubahan iklim. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis potensi sekuestrasi karbon pada makroalga Kappaphycus striatum dengan umur pemeliharaan yang berbeda; usia bibit (25 hari) dan usia panen (60 hari). Sampel diambil secara acak pada sistem budidaya lepas dasar, di Desa Alaang,...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sania Novita, author
Telah dilakukan penelitian yang bertujuan untuk mengaplikasikan kompos Unit Pengelolaan Sampah (UPS) Universitas Indonesia (UI) sebagai media tanam selada (Lactuca sativa L. var. crispa) dan menghasilkan kompos dari sampah organik dengan pemberian varian aktivator.  Kompos UPS UI mengandung hara makro dan hara mikro yang telah sesuai dengan Standar Nasional Indonesia...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2020
T54816
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Firli Rahman Hakim Fauzi, author
Synaptula reticulata merupakan teripang dengan dinding tubuh yang tipis dan memiliki warna yang kontras. Uji antifeedant ekstrak kasar Synaptula reticulata dilakukan pada tanggal 6-14 November pada kedalaman 3-5 m di perairan Pulau Pramuka, Taman Nasional Kepulauan Seribu, DKI Jakarta. Sampel Synaptula reticulata berjumlah 171 individu dan dilarutkan dalam metanol. Persentase...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Siregar, Nuryati Chairani, author
ABSTRAK Ruang Lingkup dan Cara Penelitian: Hubungan antara jenis kelainan histopatologik tertentu pada radang berulang tonsil dengan kelainan imunopatologik yang terjadi belum banyak diselidiki. Penelitian ini ditujukan untuk melihat hubungan antara kelainan histopatologik tertentu dengan kelainan imunopatologik yang timbul dengan jalan menghitung jumlah dan penyebaran set pengandung imunoglobulin (SPIg) pada tonsil...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 1985
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Liliana Sugiharto, author
ABSTRAK
Ruang Lingkup dan Cara Penelitian: Pada proses spermatogenesis terjadi kondensasi kromatin inti spermatozoa yang menyebabkan perubahan sifat sitokimia dari kompleks DNP, yaitu menjadi lebih tahan terhadap denaturasi in vitro baik panas maupun asam. Apabila proses pematangan ini tidak sempurna, dapat terjadi gangguan dari kompleks DNP sehingga daya tahan terhadap proses...
1989
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Bambang Utoro, author
1988
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Parlinggoman, Tampubolon
ABSTRAK
Fisheries resources management aimed to improve community welfare especially fishermen and to conserve the fisheries resources and its environment, to keep the capture fisheries business system sustainability efficient and profitable. Beside marketing guarantee, optimalization between fisheries resources stock and fishing effort in each of fishing area. The improvement of capture...
2007
T 21674
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
A. Dasuki, author
Sampah dan pengelolaannya kini menjadi masalah yang mendesak di kota-kota di Indonesia, sebab bila tidak dilakukan penanganan yang baik akan mengakibatkan terjadinya perubahan keseimbangan lingkungan dan berbagai dampak negatif lainnya. Penanganan sampah yang menjadi andalan kota-kota adalah dengan penimbunan pada sebuah Tempat Pembuangan Akhir (TPA). Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Bantar Gebang...
Depok: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2008
T25337
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Retno Daru Dewi, author
Penelitian ini menggambarkan tentang kinerja aset Graha Wisata milik Dinas Pariwisata Provinsi DKI Jakarta. Graha Wisata adalah aset pemerintah Provinsi DKI Jakarta yang berfungsi untuk memberikan pelayanan akomodasi alternatif khususnya bagi mahasiwa dan pelajar yang berkunjung ke Kota Jakarta. Tujuan penelitian ini adalah : a. Mengukur kinerja aset Graha Wisata dengan...
2008
T307.76 / 2008 (18)
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library