Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 262 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Muthia Delaamira, author
ABSTRAK
Kebutuhan manusia akan energi fossil semakin lama semakin meningkat. Salah satu cara yang dapat membantu mengatasi hal ini adalah dengan menggunakan pemanfaatan diesel hijau. Diesel hijau bisa didapatkan dari minyak tumbuhan. Selain itut, bisa didapatkan pula dari mikroalga yaitu Chlorella vulgaris. Mikroalga ini dikenal dengan kandungan lipidnya yang tinggi, dengan mempertimbangkan beberapa parameter pendukungnya diantara...
2016
T45604
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dewi Herlina, author
ABSTRAK
Studi Analisis Biaya Pengisian LPG pada Stasiun Pengisian LPG dilakukan untuk mengetahui biaya pengisian LPG 3 kg yang layak / wajar diterima oleh SPPBE / SPBE. Hal ini dikarenakan sejak dilaksanakannya program konversi minyak tanah ke LPG tahun 2007, besaran biaya pengisian LPG yang ditetapkan oleh Pertamina belum pernah mengalami...
2016
T46805
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Romy Marliansyah, author
ABSTRAK
Rasio elektrifikasi di Indonesia saat ini masih rendah, berarti masih banyak penduduk terutama di daerah terpencil yang tidak mendapatkan pelayanan energi listrik. Oleh karena itu untuk memenuhi kebutuhan listrik diperlukan pembangkit listrik yang dapat menjangkau daerah terpencil yang murah serta ramah lingkungan. Sebagai solusi terhadap masalah tersebut, didapatlah sebuah...
2016
T45786
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Mohammad Al Fatich, author
ABSTRAK
Distribusi suplai gas yang kontinu untuk pembangkit listrik tenaga gas mutlak diwujudkan. Melalui program pemerintah 35 ribu MW, beberapa fasilitas produksi gas dibangun oleh kontraktor X, lingkup kerja proyek terbesar yaitu Rusa Gas dengan kapasitas produksi terbesar di pulau Sumatera yaitu 780 MMSCFD. Pada rekayasa desain / FEED proyek ini, pelaksanaan HAZID/ENVID workshop dimulai dari...
2016
T45729
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Eggy Izzi Shalliya, author
ABSTRAK
Propolis telah banyak dimanfaatkan untuk berbagai hal karena mempunyai sifat antimikroba, antibakteri, antivirus, antiinflamasi, antioksidan, dan lain-lain. Propolis mulai dikembangan dalam produk pangan yaitu permen. Model pabrik permen disimulasikan dengan menggunakan SuperPro Designer 9.0. Melalui penelitian ini dibahas kajian keekonomian pabrik permen propolis. Hasil Studi kelayakan produksi permen propolis dianalisis dengan menggunakan parameter keekonomian yaitu IRR,...
2016
T45728
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Eka Nurian Sharfina Irianto, author
ABSTRAK
Karies gigi merupakan penyakit periodonsium yang terjadi akibat demineralisasi enamel gigi oleh asam yang berasal dari aktivitas bakteri kariogenik, khususnya Streptococcus mutans. Permen karet terbukti ampuh membantu pencegahan karies gigi dengan menstimulasi aliran saliva sehingga dapat mengurangi nutrisi bagi bakteri kariogenik. Dalam penelitian ini permen karet bebas gula diformulasikan dengan...
2014
S65001
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Muhammad Raihani Rahman, author
ABSTRAK
Salah satu dari kegunaan minyak atsiri adalah sebagai komponen pewangi dalam industri parfum. Menthol, benzyl acetate, dan vanillin, masing-masing mewakili karakter aroma daun mint, melati, dan vanila juga merupakan bahan yang umum digunakan dalam parfum. Salah satu permasalahan dalam industri parfum adalah rendahnya ketahanan dari aroma zat pewangi karena sifat...
2016
T47435
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Mochamad Imam Gandara, author
ABSTRAK
Tujuan dari penulisan tesis ini adalah untuk menganalisa pengadaan infrastruktur gas bumi antar pulau jauh. Latar belakang dalam menganalisa pengadaan infrastruktur gas bumi antar pulau jauh dikarenakan kendala yang saat ini dialami yakni meningkatnya peningkatan permintaan gas bumi namun terkendala oleh letak geografis konsumen terhadap sumber gas, serta terbatasnya infrastruktur...
2016
T47361
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Wahyu Wijaya, author
ABSTRAK
Studi ldquo;Penentuan Metode Pengawasan Mutu bahan Bakar Minyak BBM di Indonesia rdquo; dilakukan untuk mengetahui metode pengawasan yang tepat untuk diterapkan di Indonesia. Selama ini dalam hal penentuan parameter uji, jumlah dan lokasi pengawasan masih secara acak. Dengan adanya penentuan model pengawasan BBM, prioritas parameter uji dan analisis biaya uji...
2017
T48226
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Imam Abdurrosyid, author
ABSTRAK
Permintaan bahan bakar dan energi terus meningkat. Biodiesel adalah metil atau etil ester asam lemak dari minyak nabati maupun hewani yang banyak digunakan sebagai bahan bakar alternatif. Biodiesel umumnya diproduksi melalui transesterifikasi lemak ber-alkohol monohidrat rantai-pendek. Biodiesel dicampur dengan petroleum diesel untuk meningkatkan sifat fisikokimia yang berhubungan dengan CFP-nya. Proses...
2017
T47568
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library