Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Fany Arighi Suhandi, author
ABSTRACT
Cairan di dalam tubuh memiliki fungsi yang sangat penting bagi manusia agar dapat
bertahan hidup. Oleh karena itu, mahasiswa perlu mengetahui status hidrasi untuk
mengetahui kondisi keseimbangan cairan tubuh sehingga aktivitas dapat berjalan
dengan lancar. Penelitian ini menggunakan desain penelitian deskriptif sederhana
dengan 89 responden yang bertujuan untuk mengetahui gambaran status hidrasi
mahasiswa program sarjana...
2016
S63217
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Fany Arighi Suhandi, author
ABSTRAK
Peningkatan populasi perkotaan membuat masyarakat perkotaan dihadapi dengan berbagai ancaman. Asma bronkial merupakan penyakit tidak menular yang memiliki prevalensi tinggi pada masyarakat perkotaan. Alergen dan polusi udara di perkotaan dan masalah psikososial dapat memicu terjadinya asma. Ansietas merupakan masalah psikososial berupa perasaan tidak nyaman, khawatir, dan takut pada suatu...
Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2017
PR-PDF
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library