Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Rahmi Zikranovia, author
ABSTRAK
Tujuan dari penelitian ini adalah menguji sebuah model tentang merk jasa. Model tersebut diuji dengan sebuah survey yang menggunakan bank ritel sebagai stimuli merk jasa. Data terkumpul dalam penelitian ini sebanyak 275 kuesioner. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komunikasi merk (al., iklan dan promosi) mempengaruhi dimensi merk (a.l., jasa inti, services...
2007
T 17843
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dermawan Adjie, author
ABSTRAK
Fokus penelitian ini adalah untuk menguji faktor-faktor yang mempengaruhi loyalitas merek terhadap Go-Jek dan sepeda motor taksi di Indonesia dengan menganalisis beberapa faktor bukti yaitu brand evidence, brand hearsay, satisfaction and brand attitude. Hipotesis diuji menggunakan SPSS versi 22.0 Selanjutnya, tes utama diuji dengan menggunakan Partial Least Square (PLS). Penelitian ini menemukan bahwa sikap merek...
2016
S65245
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Salsa Andiani, author
ABSTRAK
Branded E-Stickers BES merupakan opsi brand promotion terkini dan inovatif yang digunakan oleh pengguna social messenger untuk berkirim pesan dengan lebih atraktif dan menarik. Untuk mengetahui efektivitas dari opsi brand promotion ini, diteliti pengaruh penggunaan Branded E-Stickers BES dalam perspektif social capital terhadap brand attitudes dan brand purchase intentions. Penelitian...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2017
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library