Ditemukan 92 dokumen yang sesuai dengan query
Ristya Farah Mufida, author
Pembangunan kota yang semakin intensif membuat kota semakin panas. Hal ini dapat diidentifikasi dari pola spasial suhu permukaan daratan (SPD), yang merupakan salah satu indikator terjadinya pemanasan global. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perkembangan SPD beserta pengaruh antara tutupan lahan, kerapatan bangunan, kerapatan vegetasi terhadap suhu permukaannya. Variabel yang digunakan...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2015
S60828
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Thomas, Graham Stuart, author
Portland: Oregon Sagapress, 1990
635.964 THO p
Buku Teks SO Universitas Indonesia Library
Muhammad Rafli Ariq Rianputra, author
Di Indonesia, salah satu gunung vulkanik yang berstatus aktif adalah Gunung Semeru yang berada pada Taman Nasional Bromo Tengger Semeru. Gunung Semeru telah mengalami 3 kali erupsi dengan skala besar dalam periode 5 tahun terakhir tepatnya pada tahun 2020, 2021 dan 2022 yang menghasilkan aliran piroklastik dan juga awan panas...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2025
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Evi Yunita, author
Skripsi ini membahas tentang motivasi yang dimiliki oleh anggota dance cover. Dance cover adalah usaha untuk menampilkan tarian yang semirip mungkin dengan tarian yang dilakukan artis yang ditiru. Dance cover seringkali dianggap buruk bagi orang yang tidak mengetahuinya. Seringkali para anggota dance cover mendapatkan hal yang tidak menyenangkan seperti cibiran....
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2018
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Shafiya Khairina, author
Skripsi ini menjelaskan tentang makna kegiatan Dance Cover dalam kehidupan komunitas cinta. Keterlibatan seseorang dengan kegiatan Dance Cover akan memberikan mereka pengalaman dalam kegiatan tersebut. Pengalaman ini akan mempengaruhi mereka dalam memaknai Dance Cover dalam kehidupan mereka. Makna dari kegiatan Dance Cover ini juga memungkinkan seseorang untuk telah melakukan ini...
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Nadia Karimah, author
Notaris merupakan pejabat umum yang diberikan kewenangan untuk membantu dan melayani masyarakat yang membutuhkan alat bukti tertulis yang bersifat autentik. Kewenangan yang dimiliki oleh Notaris, telah ditentukan dalam Undang-Undang Jabatan Notaris beserta Perubahannya. Dalam praktik perbankan, ada kebutuhan di mana bank meminta Notaris menerbitkan cover note dan menjadikan cover note...
Jakarta: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2023
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Miga M. Julian, author
This study is intended to simulate the river discharges in major watersheds of northwestern Java, Indonesia. The five largest watersheds are considered: Ciujung, Cisadane, Ciliwung, Citarum, and Cimanuk. The simulation period covers the 20th century and early 21st century, from January 1901 to June 2006, at a monthly time step....
Depok: Faculty of Engineering, Universitas Indonesia, 2011
UI-IJTECH 2:1 (2011)
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
Akhmad Herman Yuwono, author
Paduan Alumunium merupakan bahan yang banyak digunakan untuk aplikasi teknik karena memiliki beberapa keunggulan sifat yaitu : ringan, tahan karat, ulet, mampu permesinan yang baik dan lain sebagainya. Alumunium seri 6063 adalah paduan alumunium dengan unsur paduan utama Mg dan Si. Paduan ini memiliki sifat mampu tempa yang paling baik...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1997
LP-pdf
UI - Laporan Penelitian Universitas Indonesia Library
Muhammad Annas Fathoni, author
Perubahan tutupan lahan mengacu pada perubahan tutupan permukaan suatu wilayah seiring berjalannya waktu akibat faktor alam dan manusia. Perbedaan orientasi kawasan antara Kecamatan Cibadak yang urban karena dekat dengan pintu keluar tol BOCIMI (Bogor-Ciawi-Sukabumi) dan sebagai persimpangan Bogor-Sukabumi, dengan Kawasan rural pada Kecamatan Cikidang akan menghasilkan dinamika LST dan perubahan...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2024
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Anggun Mayangsari, author
ABSTRAK
Salah satu subsektor ekonomi kreatif yang sangat mumpuni adalah musik. Dari musik sendiri banyak aransemen yang termasuk kegiatan untuk menaikan pendapatan negara yaitu cover lagu. Lagu merupakan salah satu objek ekonomi kreatif yang bernilai tinggi. Di era globalisasi ini pun situs Youtube menjadi salah satu sarana termudah bagi masyarakat di...
2019
T54337
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library