Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
Qasthalani Ananda Yudadi, author
Tingginya kesadaran masyarakat untuk menjaga kelestarian alam menyebabkan perubahan perilaku pembelian masyarakat (consumer purchase behavior) menjadi lebih ramah lingkungan. Dalam hal ini, green marketing dinilai sebagai cara yang inovatif bagi perusahaan untuk memperoleh keunggulan kompetitif sekaligus kesuksesan. Tren green marketing dapat ditinjau dari industri kosmetik, dimana brand kosmetik yang menerapkan...
Depok: Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia, 2024
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Carissa Andani, author
Skripsi ini membahas mengenai pengaruh green marketing terhadap green purchase behavior pada konsumen Fore Coffee di Jakarta. Penelitian ini juga bertujuan untuk melihat dimensi yang paling berpengaruh dari green marketing terhadap green purchase behavior. Dimensi-dimensi yang terdapat dalam green marketing adalah eco-brand, eco-label, dan environmental advertisement. Penelitian ini menggunakan metode...
Depok: Fakultas Ilmu Adminstrasi Universitas Indonesia , 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Lala Berlianti Asy Asyifa, author
Munculnya kesadaran akan permasalahan lingkungan memicu dunia industri untuk menghadirkan konsep pemasaran yang mengedepankan isu lingkungan (green marketing). Dalam green marketing terdapat alat-alat yang digunakan untuk meningkatkan pengetahuan konsumen tentang produk ramah lingkungan. Green marketing tools terdiri dari eco-brand, eco-label dan environmental advertisement. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis...
Depok: Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library