Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 104 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Kresna Astri, author
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menginvestigasi hubungan antara stres dan religiusitas pada dewasa muda beragama Islam. Hipotesis pada penelitian ini adalah akan ada korelasi negatif antara stres dan religiusitas. Ada 101 dewasa muda beragama Islam yang berpartisipasi dan mengisi kuesioner. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, sesuai dengan hipotesis, terdapat korelasi negatif...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2009
155.904 2 KRE h
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Andi Ardillah Pratiwi, author
Penelitian ini bertujuan untuk melihat hubungan antara sikap terhadap perilaku seksual dengan konformitas terhadap teman sebaya pada remaja madya. Pada sikap terhadap perilaku seksual, peneliti menggunakan tiga komponen sikap dari Myers (1996), yaitu kognitif, afektif, dan konatif. Perilaku seksual, yang merupakan obyek sikap, disusun berdasarkan teori Duvall dan Miller (1985),...
Depok: Universitas Indonesia, 2008
306.7 PRA h
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Emilia Sekti Ariyanti, author
Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui pengalaman konflik peran yang dialami oleh pekerja yang baru pertama kali menjadi ibu. Penelitian menggunakan metode kualitatif dengan pengumpulan data melalui wawancara mengunakan pedoman umum. Subjek penelitian adalah ibu bekerja yang baru pertama kali memiliki anak, dengan usia anak tidak lebih dari dua tahun. Konflik...
Depok: Universitas Indonesia, 2008
303.6 EMI g
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Melani Aprianti, author
ABSTRAK
Pernikahan bukanlah hal yang abadi. Perpisahan dapat teijadi karena bercerai ataupun kematian. Kehilangan pasangan hidup akibat kematian merupakan perubahan besar dalam hidup seseorang. Reaksi kematian pasangan atau anak adalah kehilangan yang paling traumatis pada orang dewasa (Aiken,1994). Terutama pada kematian yang bersifat tiba-tiba dimana individu yang ditinggalkan tidak memiliki persiapan sama sekali. Kehilangan pasangan merupakan hal...
2003
S3191
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Nurul Adiningtyas, author
2004
S3323
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sunaryo, author
ABSTRAK
Stroke merupakan salah satu penyakit akut yang paling besar menimbulkan ketidakmampuan (disabling) (Guccione dkk; dalam Sarafino, 1998). Ketidakmampuan (disabling) yang terjadi adalah adanya hambatan (handicap) dan kehilangan kemampuan untuk berbuat sesuatu yang seharusnya bisa dilakukan orang yang sehat seperti: tidak bisa jalan, menelan, dan melihat akibat pengaruh stroke (Misbach, 1999). Sutrisna (2001) mengatakan bahwa banyak penderita...
2004
S3423
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
cover
Surya Hendrawan, author
ABSTRAK
Manusia sebagai makhluk sosial mempunyai keinginan untuk menjalin hubungan dengan orang lain. Hubungan yang terjalln dengan orang lain tersebut dapat berbentuk hubungan pertemanan, persahabatan, pacaran dan hubungan perkawinan sebagai suami dan istri. Berbeda dengan hubungan lainnya, hubungan perkawinan diawali dengan perjanjian antara suami dan istri yang disaksikan oleh orang tua, penghulu, saudara dan kerabat serta...
2004
S2824
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yolivia Irna Aviani, author
Pernikahan merupakan salah satu tugas perkembangan yang harus dihadapi dewasa muda. Menurut Havighurst (dalam Turner & Helms, 1991) menikah dilalui oleh sebagian besar individu dewasa muda sebagai salah satu tugas perkembangannya. Dengan menikah, individu berada pada tahap ?pasangan baru? dalam siklus keluarga dimana ia menghadapi perubahan peran (Carter & McGoIdrick...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2006
T17817
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ilmi Amalia, author
ABSTRAK
Masa remaja adalah mesa pemberontakan (Papalia, 2001). Remaja mengalami kondisi emosi yang labil, konflik dengan keluarga, tingkah laku yang menantang bahaya, dan penolakan terhadap nilai-nilai orang dewasa (Papalia, 2001). Pada tahap ini remaja dihadapkan pada usaha mencari jati did. Remaja akan dikonfrontasikan dengan banyak peran baru dan situasi orang dewasa....
2007
T 17868
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>