::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 627 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Vinia Permata Kusuma, author
Selama lebih dari 10 tahun, setiap tahun selalu terjadi berbagai kecelakaan kapal di Indonesia. Berdasarkan data KNKT, setiap tahunnya terdapat kapal yang mengalami peristiwa kebakaran, tenggelam, dll. Beberapa dari peristiwa tersebut bahkan menimbulkan dampak seperti korban jiwa dan material. Salah satu yang dapat menjadi contoh kasus pada kejadian kebakaran KM...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Refa Farras Hanifah, author
Terminal memiliki peran vital dalam aktivitas bongkar muat di dalam pelabuhan. Di dalam terminal, terdapat suatu indikator untuk menghitung kinerja pelayanan bongkar muat yang telah ditetapkan dalam Peraturan Direktorat Jendral Perhubungan Laut. Dalam peraturan tersebut dijelaskan bahwa B/C/H adalah Box/Crane/Hour, merupakan jumlah peti kemas yang dibongkar/muat dalam satu jam kerja...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Farrel Jordan Octavian, author
Pada tahun 2020, 6 dari 10 ekonomi yang paling terhubung berada di Asia Singapura; Republik Korea; Malaysia; Hong Kong, Cina; dan Jepang. Sektor pengangkutan laut memiliki peran penting untuk memajukan dan memperlancar perdagangan serta memperlancar perpindahan barang dari satu tempat ke tempat yang lain. Biaya transportasi dianggap sebagai biaya paling...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Muhammad Hary Mukti, author
Perkembangan USV atau kapal tanpa awak di dunia sudah berkembang pesat. Desain lambung yang sering digunakan pun beraneka ragam, namun masih belum banyak yang menggunakan teknologi SWATH. Dalam penelitian ini dihasilkan sebuah inovasi desain pada bidang USV berbasis SWATH yang memiliki karakter hambatan yang rendah, bentuk kamuflase, memiliki daya muat...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2013
S44577
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Khaidir Yusuf, author
Dengan mulai meluasnya penggunaan modular floating system dalam aplikasinya sebagai ponton sekaligus sebagai dock, maka kini diperlukan suatu sistem pendukung tambahan yang dapat difungsikan sebagai penambat pada modular floating. Multiple side anchor ini dirancang khusus digunakan untuk multi penjangkaran termasuk penjangkaran dibawah air (bottom anchor) dan tentunya penjangkaran sisi. Alat...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2012
S44154
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Faqi Mudaffa, author
Dengan melihat tingginya arus pelayaran dan banyaknya hal terkait operasional kapal yang harus dilakukan pada setiap hari nya, membuat beberapa pemilik kapal melakukan kerja sama dengan sebuah SMC untuk membantunya dalam memanajemen opersional kapal yang dimiliki. SMC dibutuhkan untuk bertanggung jawab dalam pengelolaan harias operasional kapal atas nama pemilik kapal...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dimas Pratama, author
Mahalnya harga baja yang disebabkan oleh pandemi Covid-19 mengharuskan kita mencari cara agar produksi tetap berjalan. Salah satunya yaitu dengan optimasi, akan tetapi lamanya waktu optimasi menimbulkan masalah baru pada hal tersebut. Pada penelitian ini penulis mencoba melakukan optimasi pada struktur kapal dengan menggunakan persamaan Axial Stress dan Bending Stress....
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Mochammad Afrinaldi, author
Ketika suatu kapal dilakukan kegiatan stevedoring atau bongkar muat suatu muatan, maka kondisi stabilitas kapal akan berubah karena adanya perubahan karaktersitik lambung kapal. Untuk memonitor kondisi stabilitas kapal selama stevedoring berlangsung, maka pada penelitian ini akan dilakukan perancangan tools yang dapat memonitor kondisi stabilitas kapal ketika pemuatan container ke atas...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Niyar Nurfarikhah, author
Pendistribusian BBM di Region Ambon memiliki tantangan berupa terbatasnya akses transportasi melalui jalur darat dikarenakan kondisi geografis yang terdiri dari pulau-pulau sehingga pendistribusain menjadi rumit dan mengalami keterlambatan penyaluran BBM. Sehingga diperlukakn rute distribusi yang optimal untuk memastikan penyaluran BBM tidak terlambat dan tidak ada kelangkaan BBM. Penelitian ini mengimplementasikan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Rifqi Muhammad Farid, author
Pelabuhan Patimban merupakan pelabuhan baru dan pelabuhan terbesar kedua setelah Pelabuhan Tanjung Priok yang dibangun untuk mengurangi biaya logistik dengan mendekatkan pusat produksi dengan pelabuhan dan menghubungkan berbagai wilayah produktif di Subang, Indramayu, Cirebon, Brebes, dan sekitarnya. Terminal kendaraan pelabuhan patimban di prediksi akan menjadi backup pelabuhan tanjung priok. Oleh...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library