::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 440 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Ita Raiatul Janah, author
Pengadaan pesawat udara melalui perjanjian leasing di Indonesia menjadi salah satu cara maskapai penerbangan untuk mengembangkan bisnisnya dikarenakan mahalnya biaya pengadaan pesawat udara jika melalui jual beli. Untuk membantu pengadaan pesawat udara tersebut, Indonesia telah mengaksesi Konvensi Cape Town 2001 beserta protokolnya dan telah melakukan penyesuaikan dalam Undang-Undang Penerbangan 2009....
Depok: Universitas Indonesia, 2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Oktisa Latif Alfida, author
ABSTRAK
Pertumbuhan keuangan syariah di dunia semakin mendapatkan perhatian baik dari segi keilmuan maupun praktik di dunia nyata. Pengamatan yang dilakukan kebanyakan menggunakan model linear yang kurang sesuai digunakan untuk pemodelan riset keuangan. Selain itu, dinamika pergerakan dari waktu ke waktu seharusnya menjadi perhitungan lebih dalam pengamatan yang dilakukan....
Fakultas Eknonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Farah Fida Juwitasari, author
ABSTRAK
Penelitian ini membahas tentang upaya menumbuhkan minat baca pada anak usia dini di Taman Pengembangan Anak Makara TPAM Fakultas Psikologi Universitas Indonesia yang sesuai dengan emergent literacy literasi dasar yang diterapkan oleh pengajar pendidikan anak usia dini secara efektif. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi upaya penumbuhan minat baca...
2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Markus Sotardodo, author
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan menghitung potensi dampak penerapan PMK-169 terhadap perusahaan yang tercatat di BEI. Pokok permasalahan adalah PMK-169 hanya memperbolehkan perusahaan memiliki DER tidak melebihi 4:1 sehingga perusahaan yang memiliki DER melebihi 4:1 biaya pinjamannya harus dikoreksi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui tinjauan literatur dan...
2017
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Joarn Viko Momongan, author
ABSTRAK
Penelitian ini menganalisis hubungan Rusia dan Eurasian Economic Union dengan menggunakan pendekatan Konstruktivisme. Teori yang digunakan adalah Regional Security Complex, sebagai instrumen untuk menganalisis penelitian ini. Teori RSC melihat suatu kerjasama kawasan dari dua variabel yaitu variabel internal yang menekankan pada kedekatan geografis negara-negara di kawasan yang membentuk pola interdependensi...
2018
T51407
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Nadya Lovita, author
ABSTRAK
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui hubungan dinamis antara nilai tukar Rupiah terhadap dolar AS , suku bunga dan pasar saham Indonesia dari Desember 2008 hingga Mei 2017. Kami mengestimasi adanya long memory dan volatilitas asimetris dalam hubungan dinamis antara variabel-variabel ini menggunakan metode VAR, FIAPARCH dan DCC. Secara endogen mendeteksi...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2018
T49955
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Woro Nastiti, author
Penutupan perjanjian asuransi oleh promotor untuk menanggung segala risiko yang mungkin terjadi dalam penyelenggaraan suatu konser musik perlu untuk menerapkan prinsip insurable interest. Memang tidak dapat dipungkiri dalam penyelenggaraan suatu konser musik, berbagai risiko mungkin terjadi terhadap berbagai hal sehingga membutuhkan asuransi untuk mengalihkan risiko. Risiko-risiko ini dapat terjadi terhadap...
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Lalita Amalia, author
Indonesia adalah negara dengan tingkat risiko tertinggi, hal ini menyebabkan Indonesia mengeluarkan kerugian yang sangat besar dari Indonesia risiko yang terjadi. Asuransi properti negara adalah salah satu caranya cara yang efektif dan efisien untuk mengurangi nilai cakupan risiko suatu negara itu mungkin muncul. Pada 4 Januari 2017, Peraturan tersebut dikeluarkan...
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Auginta Narasti Putri, author
Aplikasi Kepentingan Yang Dapat Diasuransikan dalam Menentukan Penerima Manfaat (klaim) dari Perjanjian asuransi jiwa sering menimbulkan masalah, ini karena Indonesia sendiri tidak memiliki ketentuan yang secara khusus mengatur masalah itu. Pentingnya mengatur prinsip kepentingan yang dapat diasuransikan adalah karena pada dasarnya prinsip kepentingan yang dapat diasuransikan dimaksudkan agar perjanjian asuransi tidak...
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Jen-Fang Arthur Ting, author
ABSTRACT
In recent years, Western scholars who study the experience of the transition of young democratic countries have found that the traditional clientelism has not disappeared during the process of democratization, but rather it has changed form or even consolidated in some young democratic countries. The independence of the bureaucracies, the...
Taipei: Taiwan Foundation for Democracy, 2018
059 TDQ 15:1 (2018)
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library