Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 859 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Gottlieb, Lori, author
Buku Semua Orang Butuh Curhat karya Lori Gottlieb ini membagikan kisah pribadi penulis saat melalui masa tersesat dan kehilangan arah. Dengan gaya bahasa yang ringan seperti berbagi cerita antar teman, penulis membeberkan kebenaran dan ilusi yang hadir saat kita berada di berbagai situasi genting, saat dihadapkan pilihan yang rumit. Penulis...
Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama, 2022
155.25 GOT s
Buku Teks  Universitas Indonesia Library
cover
Yen, Timothy, author
Choose Better berisi berbagai prinsip dan panduan praktis, disebut Kerangka Keria, yang berguna dalam membuat keputusan yang lebih baik dalam hidup. Dengan buku ini, kamu dapat memperluas pandangan untuk melihat lebih jauh akan segala pilihan yang ditawarkan dan merefleksikan dampak jangka panjangnya agar tidak membuatmu menyesal...
Jakarta: Bhuana Ilmu Populer, 2023
155.25 YEN c
Buku Teks  Universitas Indonesia Library
cover
Smith, Tiffany Watt, author
Penjelajahan yang kocak dan penuh pemahaman tentang Schadenfreude: sukacita yang kompleks. gelap tapi nikmat. yang sesekali kita rasakan saat mendengar kemalangan orang lain. Mungkin kita pernah merasakan Schadenfreude ketika ... seorang pria keren bersandar ke kursi dan terjungkal ke belakang; seorang selebriti vegetarian kepergok di lorong bagian penjualan keju; seorang...
Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama, 2023
155.25 SMI s
Buku Teks  Universitas Indonesia Library
cover
Kapismak, Askim, author
Jakarta: Bhuana Ilmu Populer, 2022
155.25 KAP c
Buku Teks  Universitas Indonesia Library
cover
Richardson, Tanya Caroll, author
Semua orang ingin dicintai, tapi tidak semua orang mengenali sumber cinta terbaik di alam semesta ini: diri sendiri. Kita boleh saja mendambakan cinta dari pasangan, orang tua, sahabat, atau siapa pun, tapi percayalah, tak ada satu pun yang bisa mencintai kita dengan cinta sebesar dan setulus cinta yang berasal dari...
Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama, 2023
155.25 RIC p
Buku Teks  Universitas Indonesia Library
cover
I Gusti Gede Djestawana, author
Puskesmas harus mampu cepat tanggap terhadap kebutuhan pelanggan dengan konsekuensi organisasi memerlukan sumber daya manusia yang mempunyai keahlian dan kemampuan unik. Untuk mewujudkan hal terse- but, puskesmas harus berorientasi pada pembentukan kualitas sumber daya manusia yang mampu menjawab tuntutan perubahan. Tujuan dari pe- nelitian adalah membuktikan pengaruh pengembangan organisasi, kepe- mimpinan, serta pengembangan karir secara parsial...
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Bina Usada Bali, 2012
PDF
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Rr Sri Kartikowati Purnomo, author
Usaha mencerdaskan bangsa melalui penyelenggaraan pendidikan tinggi tidak selalu menjadi monopoli pemerintah. Dalam hal ini Perguruan Tinggi Swasta (PTS) turut berperan Serta khususnya universitas sebagai salah satu bentuk perguruan tinggi. Untuk memberikan pendidikan yang hermutu kepada masyarakat ada beherapa pihak yang terlibat. Salah satunya adalah tenaga akademik. Keberadaannya sedikit banyak...
Depok: Universitas Indonesia, 1991
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
International boundary between two state is an important place where the local resident's activities are executed.........
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Bryant Alim Amrullah, author
Perusahaan baik korporasi maupun BUMN selalu berupaya untuk memenangi pasar dan mencapai tujuan, dan target keuntungan. Perusahaan dapat membuat perencanaan yang terstruktur untuk mengoptimalkan pekerjaan. Dari total 31 proyek pengembangan produk yang dikerjakan tahun 2021, hanya 12 proyek yang telah dan selesai, serta dua proyek lainnya sedang berjalan. Hal tersebut...
Jakarta: Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2022
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover