Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 100 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Tjahyo Susanto, author
Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis permasalahan serta dampak yang ditimbulkan dari penerapan PPh final atas penghasilan dari usaha yang diperoleh Wajib Pajak orang pribadi dan badan dengan peredaran bruto tertentu sesuai dengan Peraturan Pemerintah No. 46 Tahun 2013. Terdapat banyak pendapat di masyarakat atas diterapkannya peraturan ini antara lain...
Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
cover
Pangaribuan, Calvin Octo, author
Indonesia memiliki beberapa anti tax avoidance rules (peraturan anti penghindaran pajak), salah satunya adalah controlled foreign corporation rules (CFC Rules). CFC Rules adalah peraturan yang digunakan untuk mencegah Wajib Pajak menunda penerimaan penghasilan dari investasi di luar negeri karena memiliki kekuasaan terhadap perusahaan di luar negeri tersebut. Investasi ke luar...
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2007
T19498
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Nuritomo, author
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh corporate governance dan kepemilikan keluarga terhadap praktik penghindaran pajak melalui transaksi pihak berelasi. Praktik penghindaran pajak dalam penelitian ini dianalisis dengan melihat pengaruh beban pajak pemegang saham terhadap transaksi pihak berelasi dan pembayaran dividen. Menggunakan data perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2020
D-pdf
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dahlia Sari, author
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh perbedaan tarif pajak antar negara terhadap penggunaan praktik transfer pricing dan thin capitalization untuk penghindaran pajak perusahaan. Penelitian ini juga menguji pengaruh karakteristik sistem perpajakan negara terhadap penggunaan praktik transfer pricing dan thin capitalization. Berbeda dengan penelitian sebelumnya yang menguji praktik transfer pricing dalam...
Depok: Universitas Indonesia, 2019
D2560
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dimas Prasetya Wardana, author
Penelitian ini bertujuan menguji pengaruh book-tax differences dan struktur kepemilikan terhadap relevansi laba. Book-tax differences dibagi menjadi normal dan abnormal book tax differences. Struktur kepemilikan yang diuji adalah kepemilikan keluarga dan kepemilikan institusional. Hasil penelitian menunjukkan normal book tax differences tidak mempengaruhi relevansi laba, abnormal book tax differences signifikan berpengaruh...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2014
S56575
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Hubertus Victor Gorat, author
Rasio penerimaan pajak Indonesia terhadap PDB menunjukkan tren penurunan sejak tahun 2008. Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh ketidakpatuhan oknum wajib pajak dengan memanfaatkan mekanisme pengkreditan pajak masukan PPN serta menguji pengaruh insentif PPN terhadap penerimaan PPN di Indonesia. Metode penelitian menggunakan analisis regresi data panel tujuh belas (17)...
Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Vina Hantina, author
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh agresivitas laporan pajak terhadap agresivitas laporan keuangan. Pengujian ini bertujuan untuk membuktikan ada atau tidaknya rent extraction atas pengelolaan pajak yang dilakukan perusahaan. Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan model regresi berganda data panel pada 152 perusahaan publik yang tercatat di Bursa Efek Indonesia selama...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2014
T39255
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Thomas Dhanny Setiawan, author
Penelitian ini memeriksa peran aturan anti-penghindaran terkait transfer pricing dalam melawan praktik profit shifting bermotif pajak. Penelitian sebelumnya telah menemukan bahwa dalam rezim aturan anti-penghindaran terkait transfer pricing yang ketat, penegakan hukum dapat mengurangi praktik profit shifting bermotif pajak yang dilakukan oleh perusahaan multinasional. Studi ini berfokus pada apakah peraturan...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2023
T-pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Masripah, author
ABSTRAK
Tesis ini menganalisis efek entrenchment pemegang saham pengendali terhadap tindakan penghindaran pajak perusahaan, serta melihat peran kepemilikan keluarga, efektifitas dewan komisaris, efektifitas komite audit, dan kualitas audit eksternal terhadap hubungan antara efek entrenchment pemegang saham pengendali dengan tindakan penghindaran pajak perusahaan. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode data panel...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2014
T41984
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   5 6 7 8 9 10 >>