Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 349 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Kenny Nur Fathonah, author
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemilikan institusional, independensi dewan komisaris, dan keberadaan komite pemantau manajemen risiko terhadap tingkat risiko dan kinerja perusahaan di masa depan. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan non-keuangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2011-2015 berdasarkan metode purposive sampling. Penelitian ini tidak menemukan adanya pengaruh dari kepemilikan institusional...
2016
S63300
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Nabila Adzhani Putri, author
ABSTRAK
Value at risk (VaR) merupakan alat ukur risiko yang telah digunakan secara luas. Meskipun demikian, VaR memiliki beberapa keterbatasan dalam mengukur risiko, diantaranya yaitu VaR tidak memperhatikan risiko yang lebih besar dari VaR dan VaR bukan alat ukur risiko yang koheren karena tidak memenuhi sifat subadditivity. Oleh karena itu, diperkenalkanlah...
2016
S63431
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Furqan Yunar, author
ABSTRAK
Dalam pekerjaan struktur bawah bangunan tinggi permasalahan utama yang perlu diperhatikan adalah kondisi struktur tanah di kawasan wilayah yang akan dibangun. Wilayah Jakarta Utara memiliki struktur tanah yang kurang stabil dibanding dengan kawasan lain, sehingga memunculkan faktor risiko yang tinggi yang disebabkan oleh struktur tanah di kawasan tersebut. Pada penelitian ini penulis mengidentifikasi risiko-risiko pada...
2016
S64136
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Andhika Prakasa Kasma, author
ABSTRAK
Tesis ini membahas bagaimana penanganan jaringan telekomunikasi di Indonesia dalam menghadapai ancaman ? ancaman yang ada terutama dalam masa implentasi Perpres No. 96 Tahun 2014 tentang Rencana Pitalebar Indonesia 2014- 2019. Seperti diketahui Sektor telekomunikasi di Indonesia adalah salah satu sektor penyumbang dengan 2 digit angka pada Produk Domestik Bruto. Oleh karena itu tidak terelakan...
2016
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Manullang, Shinta Theresia, author
ABSTRAK
Tesis ini membahas mengenai evaluasi yang dilakukan mahasiswa terhadap sistem manajemen mutu proyek EPC pada fase perancangan produk detail engineering yang dikerjakan PT XYZ dengan berbasis manajemen risiko. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor dominan yang mempengaruhi sasaran mutu fase engineering produk detail engineering. Penelitian ini dilakukan dengan meneliti aktifitas-aktifitas yang dilakukan pada proses...
2016
T46817
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Micky Haryanto, author
ABSTRAK
Skripsi ini membahas tentang prosedur dalam sistem pengadaaan di Fakultas X Universitas Y (FXUY), risiko-risko yang ada dalam sistem tersebut dan mitigasi risikonya. Penelitian ini menggunakan metode studi kasus. Hasil analisis menyimpulkan bahwa FXUY sudah memiliki pengendalian intemal yang baik dalam sistem pengadaannya. Sebagian besar risiko yang teridentifikasi adalah risiko dengan probabilitas terjadi rendah darVatau...
2017
S65942
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Muhammad Arif, author
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi pelaksanaan risk governance yang dilakukan oleh Kementerian Keuangan Kemenkeu . Sebagai salah satu instansi pemerintah, Kemenkeu menjadi penggagas pelaksanaan manajemen risiko pada tahun 2008 dan mulai menerapkan enterprise risk management ERM pada tahun 2016. ERM sendiri merupakan kombinasi antara risk management traditional dan risk governance....
2017
S66299
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dikki Triwasananda, author
ABSTRAK
Badan Keamanan Laut Bakamla sebagai salah satu instansi pemerintahan yang terbentuk berdasarkan Undang-Undang Nomor 32 tahun 2014 tentang kelautan, memiliki tugas pokok dan fungsi dalam bidang keamanan dan keselamatan di wilayah yurisdiksi laut Indonesia. Dalam menjalankan tugas pokok dan fungsinya, secara umum Bakamla memiliki sistem sistem teknologi informasi dalam upaya...
2017
T48630
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Nurul Ulfah, author
ABSTRAK
Skripsi ini membahas tentang manajemen risiko pada prosedur pengadaan barang dan jasa di fakultas X yang melalui mekanisme pemilihan penyedia dengan metode pengadaan langsung. Pemangku kepentingan diidentifikasi dan dideskripsiskan tugas dan tanggungjawabnya. Selanjutnya adalah dilakukan identifikasi risiko. Terdapat 22 risiko yang teridentifikasi. Risiko operasional adalah risiko yang dominan pada pengadaan...
2017
S68188
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Andhika Putra Pratama, author
ABSTRAK
Skripsi ini membahas mengenai analisis dampak penerapan manajemen risiko terhadap prinsip Good Corporate Governance di perusahaan perasuransian yang dilakukan dengan studi kasus pada perusahaan PT. XYZ. Penelitian ini bertujuan untuk melihat penerapan manajemen risiko perusahaan dan kesesuaiannya dengan POJK No.1/POJK.05/2015 serta perbandingannya dengan sebelum adanya peraturan tersebut. Hasil dari penerapan...
2017
S67663
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library