Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 192 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Ayu Permelia, author
ABSTRAK
Perhitungan secara kuantitatif mengenai jumlah maksimum risiko yang dapat ditanggung, serta jumlah potential loss pada portofolio saham available for sales yang sebagian besar jumlahnya semakin tinggi setiap tahun. Berdasarkan hal tersebut dibutuhkan suatu metode untuk mengukur dan mengestimasi jumlah risiko maksimum yang dapat ditanggung menggunakan Value at Risk dengan Simulasi Monte Carlo. Value...
2016
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Bambang Wijannarko, author
Rencana yang matang mengenai kebutuhan akan sumber daya manusia di masa yang akan datang sangat diperlukan, hal ini menjadi salah satu alasan bagi PT. X untuk melakukan perencanaan tenaga kerja di perusahaannya. Namun setiap proses yang dilakukan oleh suatu perusahaan tidak akan pernah bisa lepas dari risiko yang mungkin terjadi....
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2008
S52359
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Nuryanti, author
Keputusan strategis investasi pada proyek infrastruktur seperti pembangunan PLTN menjadi sangat krusial dan membutuhkan analisis yang mendalam. Hal ini terkait dengan karakteristik proyek infrastruktur yang sangat rentan terhadap ketidakpastian. Penelitian ditujukan untuk mengetahui kelayakan finansial proyek PLTN dengan memasukkan sejumlah unsur ketidakpastian melalui pendekatan probabilistik. Teknologi PLTN AP1000 dan PLTN...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2012
T30865
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Diar Trihastuti, author
Manajemen risiko adalah sebuah proses untuk mengukur atau menilai risiko, dan kemudian mengembangkan strategi untuk mengelola risiko tersebut. Perusahaan otomotif merupakan industri yang menerapkan manajemen rantai suplai dalam kegiatan operasionalnya. Manajemen rantai suplai, khususnya dalam industry otomotif cenderung berisiko tinggi dikarenakan memiliki aliran informasi dan material yang bersifat kompleks sehingga...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2008
S50304
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Rr. Nurthia, author
Manajemen risiko merupakan salah satu faktor terpenting dalam manajemen proyek untuk memastikan proyek dapat terlaksana dengan baik. Dengan adanya pengelolaan risiko yang tepat, risiko-risiko yang mungkin terjadi dapat diantisipasi sedini mungkin. Pada akhirnya, kemampuan perusahaan untuk mengalokasikan dana kontingensi risiko menjadi faktor keberhasilan dalam mengestimasi biaya dan keuntungan yang dapat...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2008
S50285
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Ardiantoro Dwi Basaltyo, author
Dalam suatu perencanaan investasi, banyak hal yang menjadi pertimbangan dalam melakukan pengambilan keputusan investasi tersebut. Faktor yang paling mempengaruhi dalam pengambilan keputusan investasi pada umumnya adalah faktor biaya atau finansial. Oleh karena itu berkembang pula metode-metode pendekatan finansial yang dapat digunakan untuk melakukan analisa investasi, salah satunya adalah metode real...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2008
S51884
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Dian Kartika Utari, author
Manajemen risiko adalah sebuah proses untuk mengukur atau menilai risiko, dan mengembangkan strategi untuk mengelola risiko tersebut. Risiko operasional, khususnya dalam industri makanan daging olahan cenderung berisiko tinggi dikarenakan memilki proses produksi yang bersifat kompleks. Hal ini dapat menimbulkan kerugian yang cukup besar bagi perusahaan. Pada penelitian ini, dilakukan proses...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2008
S52132
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Gregorius Stefanus, author
Dengan dilakukannya manajemen risiko pada suatu proyek, maka tingkat keberhasilannya akan semakin tinggi. Pada penelitian ini, manajemen risiko dilakukan dengan identifikasi serta analisis risiko menggunakan teknik analisis lingkungan sistem distribusi Premium di Indonesia dan analisis peta aliran distribusi Premium di Indonesia yang dilakukan dengan diskusi bersama para ahli. Selanjutnya, risiko...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2012
S1361
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Farras Ammar Muhammad, author
Pembangunan jalan tol tengah sangat gencar dilakukan oleh pemerintah dan pembangunannya pun sangat diutamakan, ditandai dengan status Proyek Strategis Nasional (PSN) yang mengawalnya. Salah satu upaya yang dilakukan untuk mempercepat dan meningkatkan daya tarik adalah dengan menggunakan skema kontrak Contractor Full Pre-Fianance (CPF). Namun, di sisi lain skema kontrak CPF...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2023
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Erwan Setiawan, author
Risiko operasional merupakan salah satu jenis risiko pada perbankan yang wajib dikelola dengan baik karena sifatnya yang melekat pada setiap aktifitas fungsional bank. Dalam pengelolaan risiko operasional, bank dipersyaratkan untuk memperhitungkan kerugian yang diperkirakan dan kerugian yang tidak diperkirakan dalam kebutuhan modal bagi risiko operasional. Kebutuhan modal bagi risiko operasional...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2014
T39305
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>