Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 107 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Ika Wulansari, author
ABSTRAK
Gangguan tidur yang dialami pasien kanker payudara bisa mempengaruhi fisik, mental, kesehatan serta kesejahteraan. Penelitian ini bertujuan melihat pengaruh latihan progressive muscle relaxation dan sleep hygiene education terhadap perubahan skor kualitas tidur pasien kanker payudara. Desain Penelitian menggunakan metode quasi eksperiment dengan pre-post test with control group yang melibatkan 62 pasien kanker payudara dengan metode...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2014
T42018
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Livana Ph, author
[ABSTRAK
Gangguan jiwa merupakan penyakit tidak menular yang menjadi masalah kesehatan masyarakat, baik didunia maupun di Indonesia. Jumlah gangguan jiwa di Kabupaten Kendal meningkat sehingga meningkatnya stres pada keluarga. Penelitian bertujuan untuk mengidentifikasi pengaruh relaksasi otot progresif terhadap tingkat stres keluarga dalam merawat klien gangguan jiwa berat di Poli Jiwa RSUD Dr. H. Soewondo Kendal. Desain...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2014
T42107
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dedi Sukandar, author
Masalah psikologis yang terbanyak dirasakan oleh perawat saat pandemi Covid-19 adalah ansietas. Ansietas yang dialami oleh perawat dampak dari pandemi Covid-19 yaitu ansietas ringan, ansietas sedang, dan ansietas berat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian terapi tarik napas dalam, hipnosis lima jari dan Progressive Muscle Relaxation (PMR) terhadap penurunan...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2021
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sahrudi, author
Asuhan keperawatan yang diberikan oleh perawat sangat mempengaruhi kualitas pelayanan kesehatan yang akan diterima oleh pasien. Upaya yang dilakukan untuk meningkatkan kualitas asuhan keperawatan tersebut salah satunya dengan menerapkan peran ners spesialis. Tujuan penulisan Karya Ilmiah Akhir (KIA) ini adalah mampu menampilkan peran ners spesialis sebagai pemberi asuhan keperawatan lanjut,...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2019
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Alyani Yasmin, author
Hipertensi merupakan masalah kesehatan yang sering terjadi di Indonesia. Upaya yang dapat dilakukan untuk mengatasi hipertensi di masyarakat ialah menganjurkan pengobatan rutin sesuai anjuran dokter serta modifikasi gaya hidup, meliputi pola diet, aktivitas fisik, serta pengelolaan stress. Tindakan Relaksasi Otot Progresif diberikan dengan tujuan menurunkan tekanan darah, manajemen stress, serta...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2020
PR-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Teuku Istia Muda Perdan, author
ABSTRAK
Latar belakang: disglikemia adalah keadaan intoleransi glukosa berupa peningkatan kadar gula darah yang berhubungan dengan risiko penyakit kardiovaskular. Seiring dengan waktu, pada akhirnya diabetes akan menimbulkan kerusakan pada target organ, salah satu yang penting adalah pada sistem organ kardiovaskular, dapat berupa penyakit jantung koroner, kardiomiopati diabetes, penyakit serebrovaskuler, dan...
Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2015
T55720
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Mad Zaini, author
Seseorang yang mengalami masalah kesehatan fisik dapat menimbulkan masalah kesehatan jiwa yaitu ansietas. Tujuan karya ilmiah akhir ini adalah untuk memberikan gambaran penerapan tindakan ners, terapi relaksasi otot progresif, penghentian pikiran, psikoedukasi keluarga, terapi suportif pada klien hipertensi yang mengalami ansietas. Metode yang digunakan dalam karya ilmiah ini adalah analisis...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2016
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Marselina, author
ABSTRAK
Stroke adalah salah satu penyakit tidak menular penyebab masalah kesehatan pada masyarakat perkotaan. Klien stroke sebagian besar mengalami ansietas. Karya ilmiah ini bertujuan untuk menganalisis keefektifan intervensi mandiri keperawatan terhadap ansietas pada klien stroke lansia di rumah sakit. Metode penanganan yang digunakan adalah studi kasus. Instrumen yang digunakan untuk mengkaji...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2017
PR-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Fany Arighi Suhandi, author
ABSTRAK
Peningkatan populasi perkotaan membuat masyarakat perkotaan dihadapi dengan berbagai ancaman. Asma bronkial merupakan penyakit tidak menular yang memiliki prevalensi tinggi pada masyarakat perkotaan. Alergen dan polusi udara di perkotaan dan masalah psikososial dapat memicu terjadinya asma. Ansietas merupakan masalah psikososial berupa perasaan tidak nyaman, khawatir, dan takut pada suatu...
Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2017
PR-PDF
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Abdul Roup, author
Fraktur cruris adalah terputusnya kontinuitas pada tulang tibia dan fibula. Pada penderita fraktur, nyeri merupakan salah satu masalah keperawatan yang sering ditemukan. Nyeri adalah mekanisme perlindungan bagi tubuh dalam sebagai kontrol atau alarm terhadap bahaya. Nyeri pada fraktur bersifat akut dan dapat diprediksi akan tetapi membuat pasien tidak nyaman dan...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2017
PR-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
<<   2 3 4 5 6 7 8 9 10 11   >>