Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 345 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Aryo, author
Tujuan penelitian ini adalah untuk studi perancangan sistem perjalanan dinas yang akan digunakan dalam kegiatan usaha perusahaan. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa sistem perjalanan dinas memberikan kemudahan pengguna yang terlibat sistem perjalanan dinas dalam melakukan setiap pekerjaannya, dapat meminimalisasi kesalahan dalam memasukkan data, dan sistem sudah...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2019
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ramli, author
Kepulauan seribu memiliki potensi wisata bahari yang harus dibangun dan dikembangkan agar dapat meningkatkan pendapatan ekonomi daerah dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat, oleh karena itu perlu kerjasama antara pemerintah daerah dan masyarakat pulau seribu. Permasalahan penelitian adalah bagaimana upaya pemerintah daerah dan masyarakat pulau seribu mewujudkan kabupaten kepulauan seribu menjadi destinasi...
Depok: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2016
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Lifandra Zahra, author
Minat pembelian ulang mampu dibangun oleh kepercayaan dan nilai yang dipersepsikan oleh konsumen. Terdapat juga didalamnya yaitu, hal-hal yang dapat membentuk kepercayaan seperti kualitas informasi dan persepsi keamanan dengan menggunakan konstruk seperti, segel jaminan pihak ketiga, kecenderungan terhadap pihak ketiga, kefamilieran dengan situs web, dan reputasi vendor. Melalui penelitian ini,...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2016
S62911
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Velysia Sanjaya, author
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan langsung dan tidak langsung antara motivasi dan kepuasan wisatawan terhadap destinasi wisata melalui peran experiental-related factors dan destination image yang dipersepsikan oleh para wisatawan selama berwisata di situs warisan. Sampel penelitian ini merupakan Warga Negara Indonesia yang pernah berwisata ke Candi Borobudur dalam waktu...
Depok: Fakultas Ekonomi dan BIsnis Universitas Indonesia, 2020
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Syifa Annisa, author
Sebagian besar pemanfaatan hiu dan pari di Indonesia masih bersifat ekstraktif. Hal tersebut meningkatkan ancaman terhadap keberadaanya yang ditunjukkan dengan penurunan populasinya. Padahal ada jenis pemanfaatan lain yaitu pemanfaatan nonekstraktif berupa ekowisata hiu dan pari. Penelitian ini membandingkan nilai ekonomi kegiatan ekowisata hiu dan pari dengan nilai ekonomi yang diberikan oleh...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2021
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sarah Putri Ayuningtyas, author
Globalisasi telah mendekatkan masyarakat dengan dunia teknologi. Hal tersebut ditunjukkan dengan beralihnya masyarakat kepada penggunaan aplikasi untuk kebutuhan sehari-hari termasuk kebutuhan travel seperti reservasi tiket pesawat dan kamar hotel. Keadaan ini membuat agen travel online berlomba meningkatkan kualitas aplikasinya. User experience (UX) merupakan salah satu faktor utama yang menjadi prioritas...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2016
S64017
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dhea Kania Ananditha, author
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui faktor apa saja yang mempengaruhi review hotel pada mobile application Traveloka terhadap purchase Intention. Penelitian ini menggunakan metode conclusive descriptive cross-sectional dan kuesioner disebar secara online ke 114 responden milenial yang pernah melakukan reservasi hotel pada aplikasi seluler Traveloka. Skripsi ini menggunakan analisis structural equation modelling (SEM). Penelitian ini menghasilkan...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2019
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Nisa Maulia, author
Pola spasial bangkitan perjalanan siswa SMA terbentuk secara alamiah. Namun, setelah munculnya Keputusan Kepala Dinas Pendidikan No.229 Tahun 2015 tentang zonasi sekolah, bangkitan perjalanan pelajar berdasarkan lokasi tempat tinggal siswa cenderung bergeser. Studi ini mengangkat tingkat efektifitas peraturan yang diberlakukan terhadap distribusi bangkitan perjalanan pelajar secara spasial. Metode yang digunakan...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2017
T52098
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Annisa Intan Kumalasari, author
Coronavirus disease 2019 (COVID-19), pandemi global yang mengancam serius ekonomi global dan kehidupan manusia. Adanya penerapan peraturan oleh pemerintah untuk mengendalikan penyebaran virus COVID-19, dikombinasikan dengan tingkat keparahan dan kompleksitas COVID-19 diketahui berdampak signifikan pada perilaku wisatawan terkait perjalanan. Mengingat faktor risiko pada situasi pandemi, penyampaian layanan yang dimediasi teknologi...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Wulan Octavianto Fatihah, author
Wisata kebugaran merupakan jenis wisata minat khusus yang bertujuan untuk menjaga kebugaran tubuh wisatawan. Wisata kebugaran berkaitan dengan fasilitas atau aktivitas yang melibatkan diri para wisatawan, seperti yoga, spa, dan pergelaran seni. Salah satu destinasi wisata kebugaran di Indonesia yang saat ini sedang masuk tahap pengembangan adalah Daerah Istimewa Yogyakarta....
Depok: Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library