Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 148 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Imelda Anwar, author
Kepercayaan memberikan pengaruh besar pada kehidupan masyarakat tradisional. Animisme merupakan wujud awal dari kepercayaan, yang membentuk kegiatan penyembahan roh. Pandangan tersebut mengakar pada penataan ruang kampung. Maka dalam penelitian ini saya coba mengkaji bagaimana pengaruh kepercayaan animisme pads pola perkampungan. Untuk mendasari pengamatan, saya mengambil teori mengenai animisme dan mengadakan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1997
S48165
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Santi Yasmini, author
Arsitek dan pemerhati arsitektur cenderung memperlakukan arsitektur sebagai suatu bentuk bangunan untuk mereka yang; hidup. Padahal sebenarnya beberapa obyek arsitektur yang terkenal datanb dari usaha pemenuhan kebutuhan mereka yang telah mati, salah satunya adalah makam. Uniknya, walaupun masing-masing memiliki tujuan yang berbeda, kita dapat menjumpai adanya keserupaan antara makam itu...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1997
S48186
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Anila Pramesti, author
Jakarta adalah kota yang sangat padat karena begitu banyak kendaraan yang melintas. Karena kepadatan penduduk yang semakin tinggi membuat kota semakin meluas. Jakarta membutuhkan titik berhenti kendaraan pribadi dan berpindah menggunakan kendaraan umum di setiap titik tepi kota untuk beralih labuh menuju pusat kota. Salah satu area tepi kota yang...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2007
T41240
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Vera Wiradharma, author
Arsitektur bagi anak autis. Perasaan nyaman dan senang ini memberikan hasil yang maksimal dalam proses belajar dan terapi bagi mereka. Air banyak mempengaruhi kehidupan manusia, juga termasuk mempengaruhi kehidupan anak autis. Air yang menyambut, air yang memberi rasa tenang, air yang menimbulkan semangat, dan juga air yang memberikan perasaan senang....
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2007
T41242
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Pardede, Erly Ika Suminar, author
Pesatnya perkembangan transportasi udara di dunia, baik dilihat dari sudut semakin besarnya jumlah perusahaan penerbangan maupun semakin banyaknya orang yang bepergian dengan menggunakan pesawat, mengakibatkan keberadaan bandar udara belakangan ini tidak hanya sebagai tempat naik dan turunnya penumpang pesawat yang datang dan pergi, tetapi juga tempat bertemu informal, tempat berbelanja,...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2008
T25804
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Ario Wirastomo, author
Kota Tua Jakarta di tengah fungsinya seba gai tempat hidup manusia dalam melakukan kegiatan kota, juga menjadi tempat kegiatan-kegiatan perayaan. Hal ini terjadi karena Kota Tua Jakarta berisi oleh peninggalan-peninggalan arsitektur kolonial dan kebudayaannya pada masa itu sehingga menarik minat manusia untuk melakukan kegiatan wisata, salah satunya kegiatan perayaan....
Depok: Universitas Indonesia, 2008
T24279
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Pardede, Erly Ika Suminar, author
Pesatnya perkembangan transportasi udara di dunia, baik dilihat dari sudut semakin besarnya jumlah perusahaan penerbangan maupun semakin banyaknya orang yang bepergian dengan menggunakan pesawat, mengakibatkan keberadaan Bandar udara belakangan ini tidak hanya sebagai tempat naik dan turunnya penumpang pesawat yang datang dan pergi, tetapi juga tempat bertemu informal, tempat berbelanja,...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2008
T41152
UI - Tesis Open  Universitas Indonesia Library
cover
Laksmi Widyawati, author
Yogyakarta merupakan salah satu kota bekas kerajaan di Jawa. Seperti pada umumnya kota bekas kerajaan, Yogyakarta memiliki alun alun dan tata ruang kotanya mengikuti makna filosofi yang dipercaya pada masanya. Seiring perkembangan jaman, alun-alun yang pada awal dirancang bersifat sakral menjadi semakin publik. Berangkat dari tiga anggapan awal dalam thesis saya...
Jakarta: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2016
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
J. Loekito Kartono, author
BAB I PENDAHULUAN Religi dan upacara religi merupakan salah satu sistem keyakinan yang hidup dalam masyarakat manusia sejak masih dalam bentuk yang sederhana dan primitip. Sistem ini timbul karena manusia yakin adanya kekuatan supranatural, mahluk harus (roh) dan akan adanya kelangsungan hidup jiwa manusia sesudah tubuh jasmaninya meninggal ( Koentjaraningrat,...
Depok: Universitas Indonesia, 1990
T3420
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Fariz Rifqi Ihsan, author
Banyak pembangunan kota-kota baru yang dibangun oleh perusahaan swasta di Indonesia. Pembangunan kota baru ini melalui transfer teknologi dari luar negeri yang menggunakan konsep komunitas tergerbang. Demikian pula dengan Alam Sutera sebagai permukiman komunitas tergerbang yang memiliki insfrastuktur yang lengkap dan memiliki tingkat penjualan yang tinggi. Kehadiran Komunitas tergerbang alam sutra...
Depok: Sekolah Kajian Stratejik dan Global Universitas Indonesia, 2017
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library