Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 75 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Arin Hasanudin, author
ABSTRAK
Penyapihan ventilasi mekanik dapat didefinisikan sebagai proses pelepasan ventilator baik secara langsung maupun bertahap. Indikasi penyapihan ventilasi mekanik dapat dilihat dari beberapa parameter antara lain proses penyakit, PaO2, PEEP, FiO2, pH, Hb, kesadaran, suhu tubuh, fungsi jantung, fungsi paru, jalan nafas, obat ndash; obatan agen sedativ atau agen paralisis, serta...
2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Rahmiwati, author
ABSTRAK
Penerimaan seseorang yang terdiagnosis kanker payudara akan memberikan pengaruh terhadap komitmennya dalam menjalani pengobatan, yang selanjutnya akan memberikan pengaruh terhadap kualitas hidup pasien tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi faktor yang berpengaruh terhadap tingkat penerimaan pasien. Desain penelitian yang digunakan adalah Cross Sectional dengan 180 orang responden. Analisis data yang...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2018
T50583
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Astri Afriani, author
ABSTRAK
Stroke menyebabkan terjadinya kerusakan jaringan otak sehingga menimbulkan gangguan fungsi neurologis dan fungsi kognitif yang dapat meningkatkan risiko jatuh. Penelitian ini bertujuan mengetahui hubungan gangguan kognitif dengan risiko jatuh pada pasien stroke. Desain penelitian adalah analitik cross sectional dengan jumlah sampel 68 pasien stroke di Sumatera Barat, yang didapatkan dengan...
2018
T51376
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Teguh Purwanto, author
ABSTRAK
Keluhan utama pasien dengan pascapembedahan fraktur ektremitas bawah adalah nyeri. Nyeri yang dialami pasien dapat menjadi salah satu penyebab ketidaknyamanan pada pasien pasca pembedahan fraktur. Edukasi nyeri dan terapi dzikir dapat menurunkan nyeri dan meningkatkan kenyamanan. Penelitian ini Mengidentifikasi pengaruh edukasi nyeri dan terapi dzikir terhadap nyeri dan kenyamanan pada...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2018
T51020
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Eni Purwanty, author

Pembedahan Open Reduction and Internal Fixation menimbulkan pembengkakan jaringan dan nyeri hebat pada area pembedahan. Salah satu upaya nonfarmakologis mengurangi pembengkakan dan nyeri adalah melakukan elevasi bagian distal yang dilakukan pembedahan. Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh elevasi 20 derajat terhadap pembengkakan dan tingkat nyeri pada pasien pascabedah Open...

2019
T53041
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sianturi, Elteria, author

Cryotherapy Oral telah terbukti secara ilmiah sebagai terapi non farmakologi untuk menurunkan angka kejadian mukositis oral. Dengan menurunnya angka kejadian mukositis oral, maka dapat dipastikan kenyamanan dan kualitas hidup pasien bertambah, lama dan biaya rawat menurun, sehingga kualitas hidup maksimal. Ketika pasien merasa nyaman, maka pasien akan kooperatif dalam menjalani...

2019
T53145
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Harin Hidayahturochmah, author
ABSTRAK
Pasien penyakit ginjal kronis stadium 1-4 berisiko mengalami gagal ginjal terminal. Laju penurunan fungsi ginjal pada populasi tersebut dapat diperlambat dengan perilaku manajemen diri yang baik. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis faktor-faktor yang berhubungan dengan perilaku manajemen diri pasien berisiko gagal ginjal terminal. Penelitian ini dilakukan dengan desain cross-sectional terhadap...
2019
T53134
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Okki Kardian, author
Nyeri merupakan keluhan yang paling banyak dirasakan oleh pasien kanker. Manajemen nyeri kanker perlu dilakukan secara efektif sehingga dampak dari nyeri yang mungkin timbul dapat diatasi dengan tepat. Penanganan nyeri yang tepat pada akhirnya dapat meningkatkan kepuasan pasien terhadap pelayanan khususnya manajemen nyeri. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran kepuasan...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Stevanus Agus Rahardjo, author
Deteksi dini kanker payudara sangat penting dilakukan bagi wanita berisiko, khususnya Pemeriksaan Payudara Sendiri (SADARI). Pemeriksaan ini secara rutin dilakukan untuk mendeteksi adanya kelainan atau benjolan sejak awal. Penelitian ini bertujuan menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi deteksi dini kanker payudara pada wanita berisiko kanker payudara. Desain yang digunakan Crossectional dengan 135...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2019
T52587
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ranti, author
Tumor otak mengakibatkan kelemahan fisik dan keterbatasan sehingga harus tirah baring dalam waktu yang cukup lama mengakibatkan terjadinya luka tekan. Reposisi dan perawatan kulit merupakan pencegahan terhadap kejadian luka tekan. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi pengaruh posisi baring miring 30 dan massage dengan Virgin Coconut Oil VCO pada pasien tumor...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2017
T47116
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8   >>