Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 43 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Septriani Renteng, author
ABSTRAK
Prevalensi kekerasan seksual pada anak masih tinggi. Salah satu cara mencegah adalah story telling tentang upaya pencegahan kekerasan seksual pada anak usia prasekolah. Penelitian ini bertujuan mengetahui efektivitas story telling terhadap pengetahuan dan kemampuan melindungi diri pada anak usia prasekolah di Palangkaraya. Metode penelitian menggunakan quasi eksperiment dengan kelompok kontrol,...
2017
T47076
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Umi Hani, author
ABSTRAK
Pemenjaraan perempuan tidak hanya menimbulkan reaksi jera, tetapi juga berdampak pada perannya sebagai ibu. Tesis ini menjelaskan pengalaman narapidana dalam melaksanakan peran sebagai ibu selama pemenjaraan. Penelitian ini menggunakan desain kualitatif dengan pendekatan fenomenologi terhadap narapidana perempuan di Rutan Kelas IIA Jakarta Timur. Hasil penelitian menunjukkan efikasi diri ibu yang...
2017
T47732
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Noor Rochmah Ida Ayu Trisno Putri, author
ABSTRAK
Hipertensi (HT) menjadi resiko utama penyebab kematian lansia. Kepatuhan latihan fisik adalah salah satu kendala manajemen HT. Penelitian bertujuan mengidentifikasi faktor yang berhubungan dengan tingkat kepatuhan lansia HT melakukan latihan fisik. Penelitian cross-sectional pada 108 lansia diseleksi dengan purposive sampel. Pengambilan data menggunakan kuesioner. Analisa data menggunakan chi-square dan regresi logistik ganda. Riwayat keluarga (p=0,037), persepsi...
2017
T48614
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Diah Rosanty, author
ABSTRAK
Lansia merupakan populasi rentan yang berisiko mengalami berbagai masalah kesehatan salah satunya adalah hipertensi. Sebagian besar komplikasi dan kematian karena hipertensi disebabkan karena kurangnya manajemen perawatan diri. Beberapa faktor yang mempengaruhi manajemen perawatan diri adalah efikasi diri dan motivasi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengindentifikasi pengaruh coaching berkelompok manajemen perawatan...
2018
T50931
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Arief Andriyanto, author
ABSTRAK
Diabetes melitus merupakan penyakit tidak menular yang termasuk dalam kategori penyakit kronis dan diperkirakan akan mengalami peningkatan, sehingga dibutuhkan cara untuk melakukan pengendalian yang direkomendasikan oleh Kementrian Kesehatan berupa penatalaksanaan diabetes melitus secara cerdik. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh edukasi, manajemen nutrisi, aktivitas fisik, pengelolaan stres terhadap kesadaran diri...
2018
T50932
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ni Luh Putu Dian Yunita Sari, author
Hipertensi adalah penyakit tidak menular yang paling banyak dialami oleh lansia di Indonesia. Pijat kaki dengan minyak pijat lavender dan musik tradisional rindik bermanfaat dalam memodifikasi patofisiologi hipertensi sehingga mampu memengaruhi tekanan darah lansia. Desain penelitian ini adalah quasi eksperimen dengan pendekatan pre-posttest design pada 64 orang responden, yang dibagi...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2019
T54259
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ummi Malikal Balqis, author
ABSTRAK
Demensia merupakan penurunan secara progresif pada kemampuan kognitif yang ditandai dengan kehilangan memori yang memengaruhi kemampuan sehari-hari. Angka kejadian demensia meningkat dua kali lipat dalam 9 tahun terakhir di Institusi PJP di DKI Jakarta. Salah satu masalah yang cukup dominan dirasa pada lansia demensia yang tinggal di institusi PJP yaitu...
2019
T53013
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Anung Ahadi Pradana, author

Peningkatan penduduk lansia yang signifikan dalam suatu negara dapat berimbas pada peningkatan era penduduk menua. Negara Asia termasuk Indonesia telah memasuki era penduduk menua, dimana jumlah penduduk lanjut usianya lebih dari 7 % sejak tahun 2015. Jumlah penduduk lanjut usia di Kota Bekasi sudah mencapai 332.629 jiwa atau...

2019
T53241
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Lusiana Sampe, author
Pola asuh merupakan faktor penting dalam pertumbuhan dan perkembangan remaja baik fisik dan mental. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pola asuh keluarga dengan terjadinya konflik antara remaja dan orang tua di Kabupaten Tana Toraja. Desain penelitian menggunakan analitic correlation dengan pendekatan cross sectional. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2017
T47131
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Hutagalung, Amye Dedio, author
Perubahan akibat menua pada lansia yang tinggal di lembaga institusi menyebabkan lansia rentan mengalami penurunan fungsi kognitif dan risiko jatuh. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi hubungan kualitas latihan fisik diiringi musik dengan fungsi kognitif dan risiko jatuh pada lansia di Panti Sosial Tresna Werdha PSTW Budi Mulia wilayah DKI Jakarta....
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2018
T50657
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5   >>