Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 5640 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Irham Hudiya Hardi, author
ABSTRAK
Efek audiens adalah sebuah fenomena dimana perilaku dan level performa seseorang berubah di keberadaan audiens. Jika tugasnya mudah, perfoma akan membaik, dan jika tugasnya sulit maka perfoma akan menurun. Penelitian ini ingin melihat apakah hal ini juga terjadi terhadap audiens virtual dengan membandingkan performa partisipan penelitian (N=30) dalam tugas mencari...
2020
MK-Pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja  Universitas Indonesia Library
cover
Dian Rahmawati, author
Penelitian ini dilakukan untuk mendapatkan gambaran resiliensi dan kemampuan pada remaja tunanetra-ganda. Gambaran resiliensi diperoleh melalui identifikasi tujuh karakteristik resiliensi, faktor risiko, dan faktor protektif serta gambaran kemampuan subjek dari masa kanak-kanak sampai tahap remaja. Ketunaan yang dialami oleh subjek adalah hambatan penglihatan sebagai ketunaan utama dan keterbelakangan mental tingkat...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2009
S-Pdf
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Sekar Adelina Rara, author
Penelitian ini membahas pengaruh konflik pekerjaan-keluarga (time-based, strain-based, dan behaviour-based) menurut Greenhaus dan Beutell (1985) dan strategi SOK menurut Baltes dan Baltes (1960) terhadap kepuasan kerja menurut Spector (1997) pada manajer. 143 manajer yang berasal dari ketiga perusahaan, yaitu swasta, BUMN/BUMD, dan institusi pemerintah menjadi responden di dalam penelitian ini....
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2009
S-Pdf
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Nasrul Latif, author
Penelitian ini berfokus pada penemuan ada/tidaknya hubungan antara nilai budaya organisasi dengan komponen komitmen organisasi. Nilai budaya organisasi seperti yang diungkapkan oleh Hofstede (1980), dan komitmen organisasi yang diungkapkan oleh Allen & Meyer (1997), pada karyawan bank syariah X. Penelitian ini termasuk di dalam penelitian kuantitatif ex post field study...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2009
S-Pdf
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Meilinda Rosa D., author
Penelitian ini bertujuan untuk melihat perbedaan perilaku curang saat ujian yang dilakukan oleh siswa di sekolah bersistem ability grouping (yang menyebabkan terbentuknya kelas unggulan dan non-unggulan) serta kontribusi faktor-faktor di luar diri individu yang berpengaruh terhadap munculnya perilaku tersebut. Menurut Bushway & Nash (1977), perilaku curang cenderung lebih banyak muncul...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2009
155.232 MEI p
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Kresna Astri, author
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menginvestigasi hubungan antara stres dan religiusitas pada dewasa muda beragama Islam. Hipotesis pada penelitian ini adalah akan ada korelasi negatif antara stres dan religiusitas. Ada 101 dewasa muda beragama Islam yang berpartisipasi dan mengisi kuesioner. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, sesuai dengan hipotesis, terdapat korelasi negatif...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2009
155.904 2 KRE h
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Aviantara Agung Nugraha, author
Penelitian ini bertujuan untuk melihat hubungan antara kualitas kehidupan kerja dengan komitmen mengajar pada guru. Kualitas kehidupan kerja ditinjau dari tujuh faktor yaitu: penghasilan yang adil dan memadai, lingkungan sekolah yang aman dan sehat, kesempatan untuk tumbuh dan berkembang, integrasi di tempat kerja, relevansi sosial dari pekerjaan, supervisi dan partisipasi....
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2009
306.361 AVI h
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
M. Fajar Fitrianto, author
Penelitian ini ingin mengetahui hubungan trait kepribadian terhadap perilaku bullying. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan tipe non experimental dan field study. Seluruh partisipan sebanyak 152 orang dengan rentang usia remaja madya. Ada dua alat ukur yang digunakan, yaitu alat ukur trait kepribadian NEO PI dari Costa dan McCrae (1992)...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2009
155.2 FAJ h
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Yahya Prasetya, author
Skripsi ini ingin meneliti apakah kemandirian (kemandirian emosional dan kemandirian tingkah laku) memiliki hubungan dengan intensi berwirausaha. Penelitian ini dilakukan terhadap mahasiswa tingkat akhir Universitas Indonesia. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan desain ex post facto. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak terdapat hubungan yang signifikan antara kemandirian emosional dan kemandirian tingkah...
Depok: Universitas Indonesia, 2009
152.4 YAH h
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Sulistiana Noviani, author
Penelitian ini bertujuan melihat gambaran konsep kematian dan reaski kedukaan pada remaja yang kehilangan orang tua akibat gempa di Yogyakarta pada tahun 2006. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan melibatkan tiga orang remaja siswa/i SMPN 2 Pundong, Bantul, Yogyakarta. Teknik penelitian yang digunakan adalah wawancara dan observasi, ditambah pengisian kuesioner...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2009
155.92 SUL k
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>